Suara.com - Bek gaek Persija Jakarta, Otavio Dutra menjelaskan pentingnya vaksinasi COVID-19. Menurutnya, vaksin memang menjadi sangat krusial, terutama bagi mereka yang ingin berpergian ke luar negeri.
Dutra bersama sejumlah atlet Tanah Air, pelatih, serta tenaga pendukung telah menjalani vaksinasi dosis kedua di Rumah Sakit Olahraga Nasional (RSON), Jakarta, Jumat (12/3/2021).
Dua pekan lalu, pemain naturalisasi berusia 37 tahun itu menerima vaksin dosis pertama di Istora, Senayan, Jakarta.
Dutra menjelaskan vaksin COVID-19 sangatlah penting.
"Karena mau tak mau, karena vaksin wajib untuk bisa terbang ke luar negeri. Beberapa negara terapkan wajib vaksin," kata Otavio Dutra saat ditemui Suara.com.
"Saya ucapkan terima kasih kepada Tuhan sudah diberi kesempatan mendapat vaksin, karena ini bisa membuat nyaman," sambung bek tengah yang sebelumnya berseragam Persipura Jayapura itu.
Lebih lanjut, Dutra menceritakan pengalamannya usai menjalani dua kali vaksinasi. Ia pun berharap bisa tetap sehat dan terbebas dari virus Corona.
"Saya tak ada keluhan apa pun usai divaksin. Tidak pusing, tak alergi dengan vaksin pertama. Semoga yang kedua ini tak masalah. Harapannya tetap sehat, bebas dari virus, dan yang utama virus bisa hilang dari Indonesia," harapnya.
"Saya juga berharap semua bisa kembali seperti dulu, semua teman-teman juga bisa vaksin nanti. Ya, semua masyarakat Indonesia divaksin supaya kami bisa aman," pungkas Dutra.
Baca Juga: Dutra Optimis Persija Bisa Lewati Grup Neraka Piala Menpora
Berita Terkait
-
Debut Bersama Persija Jakarta Tapi Kalah, Ini Kata Bek Brasil
-
Hari-hari Buruk Jordi Amat H-8 Bertemu Arab Saudi
-
Jordi Amat Kecewa Jelang Gabung Timnas Indonesia, Kenapa?
-
Klasemen Super League: Belum Terkalahkan, Borneo FC Kokoh di Puncak
-
Kekalahan Persija Jakarta dari Borneo FC 1-3, Mauricio Souza Minta Pemain Bekerja Lebih Keras
Terpopuler
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Putar Otak Patrick Kluivert dan Pastoor! Siapkan Jurus Rahasia untuk Bekuk Arab Saudi
-
Ribuan WNI Serbu Jeddah! Stadion Arab Saudi Bakal Dimerahkan Suporter Indonesia
-
Bentrok Persib di Jeddah! Frans Putros Tantang Empat Rekan Klub di Timnas Indonesia
-
Persaingan Panas 4 Kiper Timnas Indonesia Jelang Hadapi Arab Saudi, Intip Statistiknya
-
Erling Haaland Ungkap Rahasia Ketajaman Musim Ini. Sosok Ini Jadi Penyemangat
-
Cieeee... Nadeo Argawinata Bikin Patrick Kluivert Senyam-senyum
-
Timnas Indonesia Diremehkan, Diprediksi Jadi Juru Kunci di Bawah Arab Saudi dan Irak
-
Ole Romeny Dapat Pelajaran Berharga Gara-gara Cedera di Piala Presiden 2025
-
Hadapi Timnas Indonesia, Penyerang Arab Saudi: Dengan Izin Allah Kami akan Raih Poin Penuh
-
Ahmed Al-Ali, Wasit Arab Saudi vs Timnas Indonesia Juga Punya 'Pahala', Patrick Kluivert Tenang Yah