Suara.com - PSIS Semarang menyambut baik rencana penggunaan dua stadion di Ibu Kota Jawa Tengah, yakni Stadion Jatidiri dan Stadion Citarum sebagai tempat penyelenggaraan pertandingan Liga 1 2021-2022.
"Kami menyambut baik kalau Jatidiri dan Citarum termasuk sebagai stadion yang dilirik PSSI sebagai venue pertandingan," kata CEO PSIS, Yoyok Sukawi seperti dimuat AyoSemarang --jaringan Suara.com.
Menurut Yoyok, PSIS siap menjalani musim anyar Liga 1 yang rencananya akan dipusatkan di Pulau Jawa.
Kompetisi yang rencananya akan dimulai pada 10 Juli 2021, kata dia, merupakan langkah maju dunia sepakbola Indonesia dan masyarakat kembali mendapat hiburan olahraga.
Liga 1 yang akan kembali bergulir di tengah pandemi COVID-19 juga disambut baik pemain PSIS Semarang.
Penyerang PSIS, Hari Nur Yulianto mengatakan turunnya izin kompetisi dari kepolisian merupakan angin segar bagi sepakbola tanah air.
"Semoga berjalan tepat waktu, sesuai jadwal yang sudah ditetapkan," katanya.
Sebelumnya, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo telah menyerahkan izin kompetisi Liga 1 2021-2022 serta Liga 2 yang diterima oleh Menpora Zainudin Amali.
Baca Juga: Sane Bidik Trofi Juara Euro 2020 Pasca Musim yang Sulit Bersama Bayern
Berita Terkait
-
Jadwal BRI Super League Pekan ke-11 Besok: Persija Main!
-
Tanpa Libur Panjang, Bali United Tetap Genjot Latihan Menyambut Laga Panas Kontra Persijap Jepara
-
Rizky Ridho, Ricky Kambuaya, Beckham Putra: Siapa Selanjutnya yang Akan Bersinar di Luar Negeri?
-
Erick Thohir Jadi Menpora, Bos PSIS Semarang: Ini Tanggung Jawab Berat
-
Persib vs Persebaya, Maung Bandung Unggul 1-0, Laga Ditangguhkan Karena Hujan Badai
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- 5 HP RAM 8 GB Paling Murah Cocok untuk Gamer dan Multitasking Berat
Pilihan
-
Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
-
Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
-
Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah mulai Rp 1 Jutaan, Cocok untuk Ojol!
-
Saham BBRI Dekati Level 4.000 Usai Rilis Laba Bersih Rp41,23 Triliun
Terkini
-
Jadwal BRI Super League Bali United vs Persib Bandung, Thom Haye Srarter?
-
Liverpool Kembali Terpuruk, Cuma Calvin Ramsay Dapat Nilai 7 saat Dibantai Crystal Palace
-
Prediksi Persija Jakarta vs PSBS Biak Jumat 31 Oktober 2025
-
Serang Marcus Rashford, Fan di Spanyol Didenda Rp70 Juta
-
Media Asing: Nasib Timnas Indonesia di Tangan Orang-orang Belanda
-
Jadwal BRI Super League Pekan ke-11 Besok: Persija Main!
-
Calvin Verdonk: Timnas Indonesia Belum Cukup Berusaha
-
2 Kelebihan Bojan Hodak Jika Jadi Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Bojan Hodak: Eliano Reijnders Pemain Top, Jeje Omong Kosong
-
Andre Rosiade: CLBK itu Biasa, Kasih Target ke Shin Tae-yong