Suara.com - Gelaran Liga 2 2021 telah selesai digelar, Kamis (30/12/2021). Di mana Persis Solo keluar sebagai kampiun musim ini usai mengalahkan Rans Cilegon FC, 2-1 di partai final.
Selain Persis Solo dan Rans Cilegon FC yang dipastikan promosi ke Liga 1 ada lagi Martapura Dewa United. Tim asuhan Kas Hartadi berhak promosi usai mengalahkan PSIM dalam perebutan tempat ketiga.
PSIM sebagai peringkat empat mendapat hadiah Rp250 juta, kemudian Dewa United menerima Rp350 juta, lalu Rans Cilegon FC sebagai runner-up Rp500 juta. Adapun Persis Solo sebagai kampiun mendapat Rp 1 miliar.
Sementara pemain terbaik Liga 2 2021 jatuh kepada pemain Rans Cilegon FC, Rifal Lastori. Sang pemain berhak menerima hadiah Rp100 juta.
Kemudian top skor didapat oleh striker Persis Solo, Alberto Goncalves yang mencatatkan 11 gol. Eks Madura United itu menerima Rp100 juta.
Penghargaan terakhir adalah tim fair-play yang diberikan kepada Rans Cilegon FC, tim milik selebritas Tanah Air, Raffi Ahmad.
Daftar penerima penghargaan Liga 2 2021
Juara: Persis Solo (Rp1 miliar)
Runner-up: Rans Cilegon FC (Rp500 juta)
Peringkat 3: Martapura Dewa United (Rp350 juta)
Peringkat 4: PSIM Yogyakarta (Rp250 juta)
Pemain terbaik: Rifal Lastori (Rans Cilegon FC, Rp100 juta)
Top skor: Alberto 'Beto' Goncalves (Persis Solo, Rp100 juta)
Tim fairplay: Rans Cilegon FC
Baca Juga: Kalahkan Rans Cilegon FC di Final, Persis Solo Kampiun Liga 2 2021
Berita Terkait
- 
            
              Pelatih Persis Solo Sentil Fokus Pemain usai Kalah dari Persebaya Surabaya
 - 
            
              Pelatih Persebaya Ungkap Rahasia Kalahkan Persis Solo
 - 
            
              Bruno Moreira Catatkan Pertandingan ke-100 Bersama Persebaya
 - 
            
              Persebaya Krisis Bek Hadapi Persis Solo, Misi Bangkit Tanpa 3 Pilar Kunci di GBT
 - 
            
              Kembali Perkuat Lini Tengah, Fuad Sule Siap Tampil Perdana Bersama Persis Solo Lawan Persebaya
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Habis Pecat Patrick Kluivert, Exco PSSI Doakan Indra Sjafri Jadi...
 - 
            
              Kompny Yakin! Bayern Muenchen Siap Tumbangkan Juara Bertahan Liga Champions
 - 
            
              4 Pelatih Top Eropa yang Dipecat Klubnya, Berpeluang Direkrut Timnas Indonesia?
 - 
            
              3 Bintang Muda Zambia yang Bisa Jadi Ancaman Serius untuk Timnas Indonesia U-17
 - 
            
              Anak Legenda Inter Milan Perkuat Honduras, Kirim Psywar untuk Timnas Indonesia
 - 
            
              Bikin Iri! Gol Aduhai dan Permainan Ciamik Jepang di Piala Dunia U-17 2025
 - 
            
              Vinicius Jr Kena Damprat Carlo Ancelotti: Dia Sudah Minta Maaf
 - 
            
              Media Vietnam Prediksi Timnas Indonesia U-17 Bisa Bungkam Zambia Bermodalkan 2 Keunggulan
 - 
            
              Menanti Kejutan! Ini 4 Bintang Masa Depan Indonesia U-17 yang Bisa Bikin Zambia Tersungkur
 - 
            
              Punya Kumis Tebal, Usia Striker Qatar di Piala Dunia U-17 2025 Dipertanyakan