Suara.com - Cuitan Cristiano Ronaldo saat mengomentari klaim Wayne Rooney berbuntut panjang setelah bintang Portugal menuduh eks kapten timnas Inggris itu sebagai seorang pencemburu.
Kembalinya Cristiano Ronaldo ke Manchester United memang tak memuaskan para pihak yang memiliki ekspektasi tinggi terhadap dirinya, termasuk Wayne Rooney.
Cristiano Ronaldo kembali ke Old Trafford setelah 11 tahun pergi, namun performanya masih teruji dengan torehan 18 gol dari 32 pertandingan di semua kompetisi.
Meski begitu, performa impresif Ronaldo bersama Man United untuk kedua kalinya tak membuat Wayne Rooney tidak begitu terkesan dengan penampilannya.
Rooney menyorot soal umur Ronaldo, baginya Man United yang sekarang akan jauh lebih berkembang jika banyak diisi para pemain muda.
Performa Man United memang belum konsisten, meskipun Ronaldo masih mampu menampilkan performa terbaiknya meski usianya saat ini sudah tak lagi muda.
"Saya pikir mereka punya pemain muda yang bagus. Saya pikir [Jadon] Sancho akan lebih baik tahun depan, saya pikir Marcus [Rashford] akan lebih baik berikutnya tahun," ucap Rooney.
"Mereka punya pemain muda yang bagus, saya pikir Jesse Lingard harus bermain untuk mereka karena dia membawa energi, dia membawa kualitas.
"Scott McTominay telah melakukannya dengan baik, jadi mereka memiliki beberapa pemain muda yang bagus. Mereka hanya harus mendapatkan kepercayaan diri itu.
Baca Juga: Demi Anak, Cristiano Ronaldo Beri Uang Bulanan Rp 1,5 Miliar ke Georgina Rodriguez
"Membuat mereka percaya bahwa mereka adalah pemain yang bagus dan tampil di level yang lebih baik dan kemudian jelas siapa pun manajer barunya, dia akan membawanya.
"Memiliki pemain sendiri dan mencoba membangun kembali grup itu." imbuhnya.
Ronaldo yang tampaknya tak menyukai komentar Rooney segera menggerakkan jari jemarinya lewat akun Instagram pribadi.
"Dua pencemburu." tulis Ronaldo dalam postingan yang memperlihatkan komentar Rooney terhadap dirinya dan performanya di atas lapangan.
Mengetahui hal itu, Rooney langsung membalas komentar Ronaldo dengan cukup pedas, bahkan sampai membawa-bawa nama Lionel Messi.
"Saya melihatnya pagi ini! Saya mungkin akan mengatakan bahwa tidak ada pesepakbola di planet ini yang tidak iri dengan Cristiano!" ucap Rooney.
Berita Terkait
-
Hasil Undian Putaran Keempat Piala FA 2025/26: Liverpool Jumpa Penakluk MU
-
Michael Carrick Kandidat Terkuat Pelatih Sementara Manchester United Gantikan Ruben Amorim
-
Michael Carrick Akan Segera Diumumkan Jadi Manajer Interim Manchester United
-
Muka Masam Sir Alex Ferguson Usai Manchester United Ulangi Rekor Buruk 44 Tahun Lalu
-
Manchester United Putuskan Pelatih Interim Hari Ini, Michael Carrick Geser Solskjaer?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Usai Dituduh Membangkang, Kylian Mbappe Tulis Pesan untuk Xabi Alonso yang Cabut dari Real Madrid
-
Xabi Alonso Baru Dipecat, Manchester United Tertarik Merekrut?
-
Thom Haye dan Keluarga Dapat Ancaman Pembunuhan, Polda Jabar Buka Suara
-
John Herdman Panas! Pelatih Baru Timnas Janji Beri Kejutan Besar Maret 2026
-
Nonton Persib Bandung vs Persija Jakarta, John Herdman Sampai Geleng-geleng
-
9 Bintang Timnas Indonesia Kirim Pesan Sambutan Hangat untuk John Herdman
-
Wonderkid MU Shea Lacey Disebut 'The Next' Phil Foden Meski Jadi Biang Keladi Tersingkir di Piala FA
-
Soal Skuad Piala AFF 2026, John Herdman Singgung Striker Juventus yang Bobol Gawang Emil Audero
-
Penyerang Timnas Indonesia Dirumorkan Segera Hijrah ke Liga Thailand, Siapa Dia?
-
John Herdman Percaya Diri Tatap Piala Asia 2027, Optimis Berbicara Banyak