Suara.com - Pelatih baru Manchester United, Erik ten Hag, menyentil soal konsentrasi anak asuhnya di babak kedua setelah ditahan imbang 2-2 oleh Aston Villa dalam laga persahabatan Sabtu.
United menyianyiakan keunggulan dua gol sehingga mengakhiri rekor kemenangan Ten Hag dalam pertandingan terakhir tur pramusim di Asia dan Australia.
United yang mengenakan kostum tandang putih, menunjukkan lagi penampilan menyerangnya yang dominan pada babak pertama, tetapi kemudian dibobol Calum Chambers Villa pada detik-detik terakhir di tengah kondisi lapangan yang buruk di Stadion Optus di Perth setelah diguyur hujan deras.
"Penurunan fokus ini tak bisa diterima. Sungguh tak boleh terjadi," kata Ten Hag kepada wartawan seperti dikutip AFP, Sabtu.
“Kami mesti mengevaluasi babak kedua bahwa tidak mungkin merasa nyaman hanya karena unggul dua gol.”
United mengakhiri tur pramusim dengan menonjolnya permainanan Jadon Sancho yang mencetak gol ketiganya dari empat pertandingan persahabatan.
Mereka sebelumnya menang meyakinkan atas Liverpool, Melbourne Victory dan Crystal Palace menjelang pertandingan pembuka Liga Premier melawan Brighton pada 7 Agustus.
Meskipun babak kedua mengakhiri tur mereka dengan catatan buruk, Ten Hag masih diliputi petunjuk adanya peningkatan di United setelah finis mengecewakan pada urutan keenam Liga Premier musim lalu.
"Saya melihat banyak kemajuan dalam dua pekan terakhir," kata dia.
(Antara)
Berita Terkait
-
Inggris Kalahkan Albania 2-0, Gelandang Rp1,17 Triliun Didamprat Roy Keane
-
Gabung Manchester United, Diego Leon Jadi Kebanggaan Masyarakat Paraguay
-
Besok Harga Naik! Manchester United Dapat Restu Rekrut Pemain Rp2 Triliun
-
MU Menyimpang, Eric Cantona Lebih Pilih Dukung Klub Kasta Ketiga
-
Manchester United dan Arsenal Bersaing demi Striker Rp52 M, Siapa Berani Bayar Lebih Mahal?
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
Terkini
-
Persija Jakarta Mau Jual Rizky Ridho?
-
Pernah Dilirik Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Pensiun di Usia 19 Tahun
-
Timur Kapadze atau Heimir Hallgrimsson? PSSI: Kami Sudah Kantongi Nama
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Ikat Rizky Ridho Sampai 2028, Bos Persija: Kami Dukung ke Luar Negeri
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Rekor Uji Coba Buruk Bayangi Timnas Indonesia U-22 Jelang SEA Games 2025
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025: Lawan Singapura Jadi Pembuka
-
Setelah Sebulan Bungkam, Gerald Vanenburg Akhirnya Buka Suara Usai Dipecat PSSI
-
Jelang SEA Games 2025, Dua Fakta Penting Soal Timnas Indonesia U-22 yang Wajib Diketahui