Suara.com - Tammy Abraham mengatakan kedatangan Paulo Dybala ke AS Roma menjadikan Giallorossi semakin kompetitif dalam perebutan gelar.
Sebagaimana diketahui, sudah 21 tahun sejak terakhir kali AS Roma memenangkan Serie A, dan Tammy Abraham berharap bergabungnya Paulo Dybala bisa membantu mengakhiri puasa gelar Serie A.
Musim lalu, di bawah komando Jose Mourinho, AS Roma berhasil memenangkan UEFA Conference League. Akan tetapi di Serie A, AS Roma hanya mampu finis di urutan keenam setelah tertinggal 23 poin dari sang juara AC Milan.
“Saya akan berbohong jika saya mengatakan saya tidak ingin memenangkan Scudetto," kata Abraham.
“Kami semua ingin memenangkannya tetapi kami harus menunjukkan nilai kami," sambungnya dikutip Football Espana, Jumat (29/7/2022).
"Kami memiliki tim yang hebat, klub yang hebat, dan manajer yang hebat. Langit adalah batasnya.”
“Saya pikir merupakan suatu kehormatan untuk menambahkan pemain yang bagus ke tim kami. Itu sangat berarti bagi para penggemar, yang telah menerimanya dengan sangat baik."
“Pesannya tampak jelas bagi saya: klub sedang menciptakan proyek hebat dan hasilnya jelas.”
Aktivitas AS Roma di bursa transfer telah meningkat secara signifikan di musim panas ini dengan kehadiran Nemanja Matic dan Paulo Dybala yang bergabung secara gratis.
Baca Juga: Barcelona Punya Masalah Baru, Memphis Depay Ogah Tinggalkan Camp Nou
Kemungkinan, Georginio Wijnaldum akan merapat dalam waktu dekat.
Abraham bergabung dengan AS Roma dari Chelsea musim lalu dan menikmati musim pertamanya secara positif dengan mengemas 27 gol di semua kompetisi – termasuk di laga semifinal UEFA Conference League atas Leicester City.
Tag
Berita Terkait
-
Prediksi Inter Milan vs Fiorentina: Il Nerazzurri Coba Bangkit, La Viola Krisis
-
Prediksi Atalanta vs AC Milan: Ujian Berat Rossoneri di Bergamo
-
Cerita Jay Idzes Disorot Media Sassuolo: Dari Panggilan Bang Jay hingga Puji Rekan Setim
-
Jadwal Liga Italia: Tim Jay Idzes Tantang Cagliari, Inter Siap Tebus Dosa
-
Cremonese Ambruk Usai Emil Audero Cedera: Dari Puncak Klasemen ke Tren Tanpa Kemenangan
Terpopuler
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- Gary Neville Akui Salah: Taktik Ruben Amorim di Manchester United Kini Berbuah Manis
- 7 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Alpha Arbutin untuk Hilangkan Flek Hitam di Usia 40 Tahun
- 7 Pilihan Parfum HMNS Terbaik yang Wanginya Meninggalkan Jejak dan Awet
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Tebar Surat Utang RI ke Investor China, Kantongi Pinjaman Rp14 Triliun
-
Dari AMSI Awards 2025: Suara.com Raih Kategori Inovasi Strategi Pertumbuhan Media Sosial
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
-
Menkeu Purbaya Mau Tangkap Pelaku Bisnis Thrifting
Terkini
-
Prediksi Inter Milan vs Fiorentina: Il Nerazzurri Coba Bangkit, La Viola Krisis
-
Prediksi Atalanta vs AC Milan: Ujian Berat Rossoneri di Bergamo
-
4 Laga Persib Tanpa Kebobolan, Teja Paku Alam Bongkar Rahasianya
-
Dianggap Beban Negara! Stadion Legendaris Final Piala Dunia Terlilit Utang Rp34 Triliun
-
Panas! Semua Serang Lamine Yamal, tapi Diam Soal Kasus Pornografi Anak Pemain Madrid
-
Prediksi Wolverhampton Wanderers vs Chelsea: The Blues Waspadai Kebangkitan Wolves
-
Juventus Siapkan Dana Rp 850 M Demi Boyong Malo Gusto, Chelsea Ikhlas Lepas?
-
Gagal Raih Poin di Bandung, Ini Dalih Pelatih Persis Solo
-
Bojan Hodak Puji Penampilan Ramon Tanque Meski Belum Cetak Gol
-
Kata-kata Marc Klok Usai Persib Bandung Hajar 10 Pemain Persis Solo