Suara.com - Performa impresif Newcastle United di Liga Inggris musim ini memberi berkah tersendiri bagi sederet pemain yang dipanggil timnas masing-masing untuk Piala Dunia 2022 Qatar.
Menutup tahun 2022, dengan kompetisi Liga Inggris akan jeda sebulan lebih untuk Piala Dunia 2022, Newcastle nyaman bertengger di peringkat ketiga klasemen sementara.
Hasil ini tak lepas dari performa ciamik para pemain The Magpies di bawah asuhan pelatih Eddie Howe.
Sederet penggawa Newcastle pun mendapat panggilan timnas untuk berlaga di Piala Dunia 2022 Qatar.
Lantas siapa saja para pemain tersebut? Berikut ulasannya:
Nick Pope
Timnas Inggris akan merasakan servis Nick Pope di Piala Dunia 2022, performa ciamiknya menjadi kunci kesuksesan Newcastle berada di papan atas klasemen.
Pope tampil dalam 16 laga dengan menorehkan 8 cleansheet dan baru kebobolan 11 gol, usianya memang sudah 30 tahun dan baru menjalani debut untuk The Three Lions pada 2018.
Fabian Scharr
Baca Juga: Timnas Tunisia Umumkan Skuad Piala Dunia 2022: Liga Prancis Jadi Pemasok Utama
Lini pertahanan kokoh Newcastle United juga tak lepas dari performa mengesankan Fabian Scharr, meski usianya sudah 30 tahun.
Scharr sudah mengoleksi 14 laga di musim ini, torehan gemilang sang pemain membawanya dipanggil skuad timnas Swiss untuk Piala Dunia 2022.
Kieran Trippier
Newcastle United lagi-lagi menyumbang satu pemain ke timnas Inggris, berposisi sebagai bek kanan dari sosok Kieran Trippier.
Trippier sudah membuat 17 laga untuk Newcastle di musim ini dan mencatat 1 gol serta 4 assist, Piala Dunia 2022 bakal jadi destinasi selanjutnya sang pemain.
Bruno Guimaraes
Berita Terkait
-
Breaking News! Indonesia Tuan Rumah FIFA Series 2026, Kans Besar Lawan Juara Dunia
-
Tanpa Klub, Takehiro Tomiyasu Tetap Diproyeksikan Tampil di Piala Dunia 2026
-
Terbongkar! Calon Pelatih Timnas Indonesia Bukan Pengangguran, Masih di Klub dan Timnas Negara Lain
-
Rusia Rancang Piala Dunia Tandingan, Peluang Timnas Indonesia Ikut Tampil
-
Hadapi Irlandia Utara, Gennaro Gattuso Pesimis Lolos ke Piala Dunia 2026
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
Terkini
-
PSSI Kirim Utusan ke Eropa Temui Calon Pelatih Timnas Indonesia, Siapa?
-
Satu Permata Terlewatkan di Belanda Saat Timnas Indonesia U-22 Berjuang Keras Jelang SEA Games 2025
-
Persib Susah Payah Kalahkan Dewa United, Thom Haye Angkat Topi
-
Timur Kapadze Akui Timnas Indonesia Berkembang Pesat: Saya Mempelajari Siapa Saja Pemainnya
-
Persija Pulang ke GBK! Laga Kontra PSIM Sekaligus Rayakan HUT ke-97
-
Kronologi Beckham Putra Dikartu Merah, Sebut Pemain Dewa United 'Tekan' Wasit
-
Dipermalukan Nottingham Forest, Liverpool Setara Tim Zona Degradasi
-
2 Fakta FIFA Series 2026, Turnamen Global yang Bakal Digelar di Indonesia
-
Tak Sesuai Prosedur! Waketum PSSI Protes Nova Arianto Jadi Pelatih Timnas Indonesia U-20
-
Sumardji Dikirim PSSI ke Eropa Temui Kandidat Pelatih Timnas Indonesia