Suara.com - Ranking FIFA terbaru Timnas Indonesia usai dibantai 0-4 oleh Libya dalam pertandingan uji coba yang berlangsung di Mardan Sports Complex, Turki, pada Selasa (2/1/2024) malam WIB.
Empat gol kemenangan Libya dilesakkan oleh Ahmed Ekrawa pada menit ke-25', Omar Al Khoja (58'), dan Nour Al Din Ahmed (89', 90+2').
Lantas bagaimana hasil itu terhadap ranking FIFA Timnas Indonesia? Jawabannya adalah tidak ada perubahan. Skuat Garuda tetap di urutan ke-146 dengan 1,064.01 poin.
Begitu pun dengan Libya yang tetap duduk mani di peringkat 120 dunia dengan 1,155.23 angka.
Hal ini dikarenakan duel Timnas Indonesia vs Libya tidak didaftarkan ke FIFA sebagai uji coba resmi. Itu terlihat dalam pergantian pemain.
Shin Tae-yong selaku pelatih Timnas Indonesia sampai 11 kali melakukan pergantian. Jika itu uji coba resmi, maka total pergantian maksimal hanya boleh lima.
Meski begitu, kekalahan atas Libya menjadi 'warning' tersendiri bagi Timnas Indonesia sebelum berjuang di Piala Asia 2023. Keduanya akan kembali beruji coba pada 5 Januari mendatang.
Berita Terkait
-
Persib Tekuk Persija, Thom Haye: Keluarga Diteror Hingga Dapat Ancaman Pembunuhan
-
Asisten John Herdman, Cesar Meylan Terbitkan 50 Riset Ilmiah, Timnas Indonesia OTW Gacor
-
PSSI Tidak Main-main! Rekam Jejak Mentereng Cesar Meylan, Asisten John Herdman
-
Tiba di Indonesia Bersama Sang Istri, John Herdman Dipanggil Petinggi FA, Ada Apa?
-
Terungkap! John Herdman Hampir Latih Eks Klub Wayne Rooney
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Jude Bellingham Bongkar Faktor X yang Bisa Bikin Real Madrid Pecundangi Barcelona
-
Persib Tekuk Persija, Thom Haye: Keluarga Diteror Hingga Dapat Ancaman Pembunuhan
-
Asisten John Herdman, Cesar Meylan Terbitkan 50 Riset Ilmiah, Timnas Indonesia OTW Gacor
-
PSSI Tidak Main-main! Rekam Jejak Mentereng Cesar Meylan, Asisten John Herdman
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Update Klasemen BRI Super League Usai Persib vs Persija: Maung Bandung Dingin di Puncak
-
Profil Bruno Tubarao yang Injak Kaki Beckham di Laga Persib Bandung vs Persija Jakarta
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Tiba di Indonesia Bersama Sang Istri, John Herdman Dipanggil Petinggi FA, Ada Apa?
-
Hampir 300 Tim Ramaikan Liga TopSkor Greater Jakarta 2026, Pembinaan Usia Muda Makin Bergairah