Suara.com - Timnas Indonesia U-23 menelan kekalahan dari Timnas Irak U-23 1-2 dalam perebutan tempat ketiga Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Kamis (2/5/2024) .
Garuda Muda sempat unggul lebih dulu melalui sepakan Ivar Jenner, Irak menyamakan skor melalui Zaid Tahseen sebelum menutup laga dengan gol dari Ali Jasim pada menit 96.
Kekalahan tersebut juga memaksa Timnas Indonesia U-23 menghadapi play-off melawan Guinea untuk tiket terakhir ke Olimpiade 2024.
Performa timnas Indonesia terus menurun, meskipun mereka memulai dengan permainan ofensif. Berikut tiga pemain yang tampil di bawah ekspektasi.
1. Rio Fahmi
Ilham Rio Fahmi menunjukkan penampilan cukup baik sebagai wing back kanan, berusaha membantu serangan.
Namun, sisi kanan kurang aktif dalam memberikan ancaman, terutama pada babak kedua.
Pada umumnya, tidak banyak upaya dilakukan untuk mengembangkan serangan dari sisi kanan, yang membuat pola serangan Timnas Indonesia U-23 menjadi mudah ditebak oleh pemain Irak.
Baca Juga: Top Skor Piala Asia U-23 2024, Penyerang Irak Doakan Timnas Indonesia U-23 Bisa Lolos Olimpiade
Marselino Ferdinan dari KMSK Deinze mendapat kritik karena dianggap terlalu egois dalam permainannya.
Dia sering memaksakan diri dengan menahan bola terlalu lama daripada mengoper kepada rekan satu tim.
Hal ini mengakibatkan serangan Timnas Indonesia U-23 terhambat dan kurang lancar, memberi waktu pada bek dan gelandang Irak U-23 untuk kembali mengatur pertahanan.
Selain itu, Ferdinan cenderung lebih memilih tendangan spekulatif dari jarak jauh daripada bermain dengan umpan-umpan pendek bersama rekan setimnya.
3. Rafael Struick
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Liverpool "Diharamkan" Dapat Penalti? Arne Slot Mulai Hilang Kesabaran
-
Jadwal BRI Super League Pekan 16: Rebutan Persib Bandung dan Persija ke Puncak Klasemen
-
Rapor Kemenangan John Herdman Ungguli STY dan Patrick Kluivert, Bisa Sukses di Timnas Indonesia?
-
Karier Terjun Bebas karena Cedera, Justin Hubner Beri Dukungan untuk Ronaldo Kwateh
-
Persija Jakarta Terancam Pincang Lawan Persib Akibat Akumulasi Kartu Kuning Alan Cardoso
-
Pernah Jadi Andalan Timnas Indonesia, Kenapa Dallen Doke Pensiun Dini?
-
PSSI Wajib Gerak Cepat! Pemain Keturunan Tunggu Panggilan, tapi Terbuka Bela Negara Lain
-
Persija Jakarta Berpeluang Puncaki Klasemen Super League 2025-2026 Jika Syarat Utama Ini Terpenuhi
-
Tarik Muharemovic Ceritakan Nyamannya Berduet dengan Jay Idzes di Sassuolo
-
Pemain Keturunan Kaget Timnas Indonesia Tak Rekrut Van Bronckhorst, Tetap Tunggu Panggilan Garuda