Suara.com - Bek Timnas Indonesia U-20, Kadek Arel, belakangan viral di TikTok usai wanita yang diduga pacarnya membagikan momen sang pemain gonta-ganti kendaraan ketika menjemputnya.
Momen itu dibagikan oleh akun TikTok, @sinttya_, dan mendapatkan 1,2 juta like hingga hampir 5.000 komentar. Terlihat Kadek Arel menjemput dengan mobil Pajero hingga Mini Cooper.
Tak sedikit yang menilai mungkin Kadek Arel memiliki usaha rental mobil. Namun, akun @sinttya_ menjelaskan bahwa itu memang mobil-mobil sang pemain.
"Haha enga oll, dia ga punya rent car atau showroom, itu emang mobil-mobil dia. Kok pada rame sih padahal bikin vid iseng doang," tulis @sinttya_ di kolom komentar.
Netizen pun penasaran penghasilan Kadek Arel hingga bisa membeli mobil-mobil mewah tersebut. Berapa gajinya?
Kadek Arel bermain untuk klub papan atas BRI Liga 1, Bali United. Gaji di klub Indonesia cukup tertutup, tidak seperti sepak bola Eropa.
Namun, jika melihat harga pasarnya di Transfermarkt, Kadek Arel memiliki harga yang tinggi untuk pemain berusia 19 tahun, yakni Rp3,4 miliar.
Jadi, apabila nilai kontraknya sama atau bahkan lebih, bukan hal yang aneh jika Kadek Arel memiliki deretan mobil mewah.
Belum lagi bonus-bonus usai mengantarkan Timnas Indonesia U-19 juara Piala AFF U-19 2024. Tentu cukup untuk membeli kendaraan mewah atau bahkan rumah megah.
Baca Juga: Ini 5 Mobil Bekas Harga Lebih Murah dari Miras 30 Jutaan yang Diduga Ditenggak Pejabat
Kadek Arel kini menjadi pemain andalan di Timnas Indonesia U-20. Ia akan berjuang di bawah asuhan Indra Sjafri di ajang Kualifikasi Piala Asia U-20.
Namun, sebelum itu, ia bersama skuat Garuda Muda akan melakukan pemanasan di turnamen Seoul Earth on Us Cup 2024, 28 Agustus-1 September 2024.
Berita Terkait
-
Ini 5 Mobil Bekas Harga Lebih Murah dari Miras 30 Jutaan yang Diduga Ditenggak Pejabat
-
Daripada Buat Beli Miras Hibiki, 30 Jutaan Bisa Buat Beli Mobil Kencang Murah Satu Ini
-
Kenali Jenis Oli yang Tepat, Tips Jitu Memaksimalkan Performa Kendaraan
-
Pusat Otomotif Indonesia Resmi Hadir di Kawasan PIK
-
Knalpot Berair, Tanda Mobil Sehat atau Masalah? Ini Dia Penjelasannya
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
Terkini
-
Persib Juara Paruh Musim, Teja Paku Alam Kirim Kode untuk Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Beckham Putra Ungkap Alasan Selebrasi Ice Cold saat Kalahkan Persija Jakarta
-
Muka Masam Sir Alex Ferguson Usai Manchester United Ulangi Rekor Buruk 44 Tahun Lalu
-
Kronologis Amukan Antonio Conte, Tendang Botol Minum, Teriak-teriak hingga Semprot Wasit
-
Ditolak Tunisia, Patrick Kluivert Tak Laku Usai Dipecat dari Timnas Indonesia
-
Statistik Miris Gyokeres Tertutup dengan Kehebatan Arsenal, The Gunners Kena Prank Rp1,44 T
-
Panggung Perdana John Herdman: Pimpin Timnas Indonesia Lawan Raksasa Eropa
-
Viral Gol Haram Tercipta di Laga Liga 2, Exco PSSI Janji Akan Evaluasi Wasit
-
Persembahkan 4 Gelar, Ini Kata-kata Hansi Flick Usai Bawa Barcelona Hajar Real Madrid di Final
-
John Herdman Kurang Fit, Kelelahan?