Suara.com - Firas Al-Buraikan, nama ini merupakan pemilik status pemain termahal Timnas Arab Saudi dengan harga pasaran dua kali lipat dari Thom Haye.
Timnas Arab Saudi memiliki nilai pasaran berkali-kali lipat dari Timnas Indonesia, hal itu tak lepas dari harga para pemainnya.
Satu pemain pemilik nominal tertinggi di skuad The Green Falcons, pemain Al-Ahli SFC berposisi penyerang, dialah Firas Al-Buraikan.
Pemain tersebut diketahui memiliki harga pasaran dua kali lipat dari pemain termahal Timnas Indonesia, Thom Haye.
Meski berstatus tanpa klub, saat ini harga pasaran Thom Haye mencapai Rp52,14 miliar, tak ada pemain Indonesia lain yang bisa mendekati angka itu.
Lantas berapa nominal yang dimiliki Firas Al-Buraikan? perlu diketahui lebih dulu jika karier pemain ini banyak dihabiskan di negeri sendiri.
Karier sepak bolanya diawali bersama Al-Nassr U-19 pada 2018, setahun setelahnya ia berhasil masuk tim utama klub ini.
Pada 2021, Al-Nassr melepas Firas ke Al-Fateh dengan nominal transfer Rp26,42 miliar, padahal saat itu harga pasarannya cuma Rp6,08 miliar.
Performa Firas yang ciamik membuat Al-Ahli kepincut dengannya, tim ini berani membayar tinggi sang pemain yang saat itu harga pasarannya melejit hingga Rp52,14 miliar.
Baca Juga: Seperti Pratama Arhan, Arab Saudi Punya Spesialis Lemparan Jarak Jauh
Sejak Juni 2024 lalu, harga pasaran pemain berusia 24 tahun itu sudah mencapai angka Rp104,29 miliar.
Tentu bukan nominal yang kecil, apalagi untuk sekelas pemain Asia, meski cukup disayangkan namanya belum bisa menembus kancah Eropa.
Isu menariknya, Faris dikabarkan tengah diminati klub asal Liga Belanda yang kini dibela bek kiri Timnas Indonesia, Calvin Verdonk.
Ya, NEC Nijmegen diisukan tertarik memboyong Firas meski tidak dibeberkan sejauh mana ketertarikan yang muncul itu.
Menarik dinantikan bagaimana performa Firas saat Arab Saudi menjamu Timnas Indonesia d Jeddah esok dinihari WIB.
Berikut profil singkat Firas Al-Buraikan, pemain termahal Timnas Arab Saudi saat ini.
Berita Terkait
-
Seperti Pratama Arhan, Arab Saudi Punya Spesialis Lemparan Jarak Jauh
-
Menanti Debut Manis Maarten Paes, Arab Saudi Diprediksi Sulit Cetak Gol?
-
Hitung-hitungan Ranking FIFA Timnas Indonesia Jika Sukses Hancurkan Arab Saudi
-
Laga Perdana Lawan Arab Saudi, Lebih Bijak Jika Shin Tae-yong Cadangkan Dahulu Ragnar Oratmangoen
-
Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Pertarungan Dua Negara Penakluk Penguasa Sepak Bola Dunia
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Inter Milan Cuma Menang 2-1, Cristian Chivu Tak Puas Singgung Kualitas Buruk
-
Hampir Adu Jotos dengan Ademola Lookman, Ivan Juric Malah Bawa-bawa Kevin De Bruyne
-
Persija Jakarta Persiapkan Diri Habis-habisan Jelang Hadapi Arema FC
-
Bomber Brasil Kepikiran Timnas Indonesia U-17, Jangan Lengah Buat Menang
-
Efek Domino Skandal Naturalisasi: Vietnam Tunggu Keputusan FIFA Soal Menang WO vs Malaysia
-
Momok Timnas Indonesia U-17 Mejeng di Daftar Top Skor Piala Dunia U-17 2025
-
Media Vietnam Soroti Keputusan Nova Arianto Jelang Timnas Indonesia U-17 vs Brasil
-
Laga Belum Mulai, Mathew Baker Gertak Brasil U-17, Sebut Satu Kunci Kemenangan
-
PSSI Belum Umumkan Pelatih Baru Timnas Indonesia, Media Vietnam Curiga Rival STY Jadi Target
-
Bikin Achraf Hakimi Menepi 8 Pekan, Luis Diaz Ogah Minta Maaf Cuma Bilang Begini