Selain sebagai konsultan senior di ING, ayah Julian itu juga berstatus direktur di QICQ Business Services dan QICQ Football Services.
Jauh sebelum itu, Arthur Oerip juga sempat bekerja di sepak bola dengan menjadi Ketua dari kelompok kerja KNVB atau federasi sepak bola Belanda di pengembangan pemain muda.
Tak mengherankan dengan latar belakang ayahnya tersebut, Julian kemudian bisa menjadi salah satu pemain muda berbakat di Belanda saat ini.
Sementara itu, tak banyak informasi mengenai ibu dari Julian, sehingga tak diketahui siapakah nama ataupun pekerjaan yang dilakoni ibunya.
Kini, Julian sendiri sudah jadi andalan Jong AZ di Eerste Divisie. Pada musim 2024/2025 ini, ia telah tampil sebanyak 5 kali dengan total 91 menit bermain.
Sedangkan di level tim nasional, bakat Julian sudah tercium oleh Belanda yang mempercayainya untuk bermain di level U-16 hingga level U-19.
Selama bermain bagi Timnas Belanda kelompok umur, Julian telah mencatatkan total 30 penampilan dengan torehan 3 gol.
(Felix Indra Jaya)
Baca Juga: Timnas Malaysia Ungkit Kehebatan Wonderkid Lokal, Sindir PSSI Soal Hobi Naturalisasi?
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- 7 Rekomendasi Lipstik Mengandung SPF untuk Menutupi Bibir Hitam, Cocok Dipakai Sehari-hari
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Lipstik Halal dan Wudhu Friendly yang Aman Dipakai Sehari-hari, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Pilihan
- 
            
              Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
- 
            
              Gandeng Raksasa Pengembang Jepang, Sinar Mas Land Hadirkan Kota Wisata Ecovia
- 
            
              Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
- 
            
              Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
- 
            
              Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
Terkini
- 
            
              6 Tim Asia Berpeluang Lolos ke 32 Besar Piala Dunia U-17, Termasuk Indonesia?
- 
            
              I.League Bongkar Alasan Duel Persija vs PSBS Biak Berlangsung di Stadion Kosong
- 
            
              Jadwal Liga Italia Pekan Ini 1-4 November 2025: Siap-siap Jay Idzes Hadapi Genoa
- 
            
              Jadwal Liga Inggris Pekan Ini 1-4 November 2025: Manchester City dan Manchester United
- 
            
              Resmi Latih Juventus, Ada Keanehan di Kontrak Luciano Spalletti
- 
            
              Timnas Indonesia U-17 Ternyata Diperkuat 4 Pemain Diaspora, Siapa Saja?
- 
            
              Here We Go! Skuad Final Timnas Indonesia untuk Piala Dunia U-17 2025
- 
            
              Persija Jakarta Musafir, Mauricio Souza Ikhlas Jamu PSBS Biak di Solo demi Poin Maksimal
- 
            
              Van Basty Sousa Sebut Absen Jakmania Tak Patahkan Semangat Persija Jakarta di Manahan
- 
            
              Persija Jakarta Dekati Puncak Klasemen BRI Super League, Siap Hadapi PSBS Biak di Solo