Suara.com - Drama di balik hasil imbang Bali United melawan Malut United di pekan kedua BRI Super League 2025/2026, gol bunuh diri jadi penyebabnya.
Bali United gagal meraih kemenangan atas Malut United di pekan kedua BRI Super League 2025, gara-garanya gol bunuh diri.
Pertandingan yang digelar di Stadion Gelora Kie Raha, pada Jumat (15/8/2025) berakhir dengan skor akhir 3-3.
Kedua tim saling berbalas gol, dimulai dari tim tamu lebih dulu, Bali United membuka skor lewat Thijmen Goppel menit ke-23.
Dua menit berselang mampu disamakan Malut lewat aksi Davi da Silva menit ke-25, tuan rumah justru berbalik memimpin.
David da Silva membawa Malut United unggul 2-1 lewat golnya di menit ke-32, Bali United baru bisa menyamakan skor di babak kedua.
Gol Irfan Jaya di menit ke-62 berhasil menyamakan kedudukan, Bali United bahkan berbalik unggul di menit ke-90+1.
Berkat gol yang dicetak Goppel, aksinya membuat tim lawan berpeluang mengamankan tiga poin di kandang Malut.
Sayangnya kemenangan di depan mata lenyap setelah Rizky Dwi melakukan bunuh diri di menit ke-90+10.
Baca Juga: Jens Raven Beri Kontribusi Lebih Dulu Ketimbang Rafael Struick di Super League
Berusaha menghalau bola, sapuan Rizky Dwi justru mengarah ke gawang sendiri dan mengoyak jala gawang Bali United.
Skor 3-3 menutup pertandingan, benar-benar hasil yang sangat disayangkan untuk Bali United.
Profil Rizky Dwi
Pemain kelahiran Jember pada 22 Februari 1997, usianya kini 27 tahun, berposisi sebagai bek kanan.
Karier sepak bola Rizky Dwi dimulai dari Jember United dan Persid pada 2013, setahun setelahnya bergabung Persekabpas Pasuruan.
Di musim 2015/2016 gabung Persepam, setahun kemduian gabung Madura United, lalu Kalteng Putra, kemudian Persela di musim 2019/2020.
Berita Terkait
-
Jens Raven Beri Kontribusi Lebih Dulu Ketimbang Rafael Struick di Super League
-
Hasil Malut United vs Bali United di Super League: Drama Gol Menit Akhir Selamatkan Laskar Kie Raha
-
Link Live Streaming Malut United vs Bali United di Super League
-
Prediksi Susunan Pemain Malut United vs Bali United: Adu Tajam Skuad Bertabur Bintang
-
Preview Malut United vs Bali United: Johnny Jansen Waspadai Transisi Cepat Lawan
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Casemiro Blunder, Darren Fletcher Geleng-geleng, Gary Neville Murka
-
Siapa Benjamin Sesko? Striker MU yang Baru Buka Keran Gol Setelah Puasa 65 Hari
-
Hasil Liga Inggris Tadi Malam: Klasemen Berubah Drastis, Man City dan MU Tertahan
-
Bojan Hodak Santai! Pemain Persib Janji Bikin Persija Pulang Tanpa Poin
-
Pemain KAFI FC Dwi Pilihanto Dilarang Main Sepakbola Seumur Hidup!
-
Federico Barba Dikabarkan Hengkang dari Persib Bandung, Bojan Hodak Buka Suara
-
Striker Tetangga Dukung Ole Gunnar Solskjaer Kembali Latih Manchester United
-
Masa Depan Suram Elkan Baggott di Ipswich Town Jadi Sorotan Media Inggris
-
Trik Khusus John Herdman Lahirkan Bintang Dunia seperti Jonathan David
-
Persebaya Surabaya Resmi Rekrut Bruno Paraiba dan Jefferson Silva Perkuat Lini Serang