- Antusias 1.918 siswi menunjukkan perkembangan signifikan sepak bola putri di Malang.
- Timo Scheunemann menegaskan pentingnya latihan serius dan pembinaan berkelanjutan.
- MI Al Ihsan dan SDN Mojorejo 01 tetap tampil sebagai juara seri perdana turnamen.
"Kehadiran MilkLife Soccer Challenge di kota ini telah memfasilitasi keinginan para pelajar putri serius menggeluti olahraga ini. Saya berharap MilkLife Soccer Challenge bisa menjadi salah satu indikator dan parameter sepakbola putri,” ujarnya.
Sementara itu, Welly Arisanto, Deputy Program Manager Bakti Olahraga Djarum Foundation, melihat antusias besar ini sebagai fondasi pembinaan jangka panjang.
“Muara dari penyelenggaraan MilkLife Soccer Challenge di 10 kota ialah lahirnya pesepakbola putri berbakat yang akan bertanding di MilkLife Soccer Challenge All Stars, pertengahan tahun nanti di Kudus, Jawa Tengah<" ujar Welly Arisanto.
"Dengan tradisi dan kecintaan masyarakat terhadap sepakbola yang sangat kuat, kami yakin Malang memiliki potensi menjadi ‘kuda hitam’ saat melawan tim-tim dari kota lain di All Stars nanti,” ujarnya.
Ringkasan Final: Dua Juara Baru Lahir
Meski fokus turnamen mengarah pada geliat pembinaan, laga final tetap menghadirkan drama penting.
MI Al Ihsan tampil dominan dan mengalahkan SDN Sawojajar 5 dengan skor 4–0 di KU 10 berkat empat gol Nagista.
Di KU 12, SDN Mojorejo 01 menang tipis 1–0 melalui penalti Aprilia Putri Kristiantoni untuk menuntaskan perlawanan SDN 3 Pandanlandung.
Kedua partai final menegaskan bahwa bibit-bibit pemain putri dari Malang telah siap bersaing di level lebih tinggi.
Baca Juga: Pelatih Timnas Putri U-16 Puji Kualitas Bibit Sepak Bola Putri di Bekasi
Daftar Pemenang MilkLife Soccer Challenge Malang Seri 1 2025–2026
Kategori Usia 10
- Champion: MI Al Ihsan
- Runner-up: SDN Sawojajar 5
- Semifinalis: SDN Punten 01 dan SD Insan Amanah C
- Top Scorer: Nagista Maulidina Bilqina Bilqis – MI Al Ihsan (34 gol)
- Best Player: Syakila Naura Putri – SDN Sawojajar 6
- Best Goalkeeper: Safanah Sabila Afandia – SDN Sawojajar 6
- Fairplay Team: SDN Punten 01
Kategori Usia 12
- Champion: SDN Mojorejo 01
- Runner-up: SDN 3 Pandanlandung
- Semifinalis: SDN Bandungrejosari 4 dan MI Raudlatul Mutaa’Alimin
- Top Scorer: Fatina Zahra Almaira – SDN Ngaglik 01 (17 gol)
- Best Player: Aisyah Alya Putri Ramadhani – SDN 3 Pandanglandung
- Best Goalkeeper: Aira Firdayanti – SDN 3 Pandanglandung
- Fairplay Team: SDN Kasin
Berita Terkait
-
Wonderkid FC Utrecht Ingin Bantu Sepak Bola Indonesia, Bisa Bela Timnas Garuda
-
Malaysia Protes Hasil Drawing Timnas Indonesia di SEA Games 2025, Kenapa?
-
Pelatih Malaysia Iri Melihat Hasil Undian Timnas Indonesia di SEA Games 2025
-
Talenta Muda Bermunculan di MLSC 2025, Ekosistem Sepak Bola Putri Yogya Tuai Pujian
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Jesus Casas Si Tukang Otak Atik Formasi, Cocok Latih Timnas Indonesia?
-
Calon Pelatih Timnas Indonesia Terseret ke FIFA Usai Kartu Merah Cristiano Ronaldo
-
Dirumorkan Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Jesus Casas Diincar Negara Tetangga
-
Rapor Nathan Tjoe-A-On Lawan vs Tim Geypens: Derby Indonesia di Eerste Divisie
-
Alami Cedera di Emirates! Gabriel Magalhaes Tersungkur Saat Bela Brasil, Arteta Pusing Berat
-
MU Menyimpang, Eric Cantona Lebih Pilih Dukung Klub Kasta Ketiga
-
Panas! Emiliano Martinez dan Gattuso Saling Serang Gegara Format Kualifikasi Piala Dunia
-
Pemain Keturunan Indonesia Berbandrol Rp1,3 T Jagokan AC Milan Raih Scudetto
-
James de Vos Wonderkid FC Utrecht, Pemain Keturunan Semarang Paket Komplet
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol