Suara.com - Pekan ini diwarnai kabar duka dari dua pasangan artis karena terancam akan bercerai, yakni pasangan Okan Cornelis dan Viviane, satu lagi pasangan Ratna Lysti dan Swastiarso Herry Putranto.
Selain itu, grup dangdut fenomenal Duo Serigala berbicara blak-blakan saat diwawancarai Suara.com soal payudara mereka berukuran jumbo yang menurut mereka bukan operasi plastik.
Beberapa berita dari kalangan selebriti lainnya yang masuk ke dalam daftar populer sepanjang pekan ini, ada Syahrini berpose syur di kamar mandi, dan Jessica Iskandar melaporkan ke polisi karena dadanya direkam oleh pegawai salon. Berikut daftar berita populer lainnya sepanjang pekan ini:
1. Ady Eks Naff Rilis Album Mini Solo
Penyanyi Rusyaedi Makmun atau dikenal Ady mantan personel band Naff menceritakan kembali saat-saat di mana ia akhirnya kembali lagi bermusik setelah lama vakum usai mengundurkan diri dari band yang membesarkan namanya itu.
(Baca: Cerita Haru Ady Eks Naff Akhirnya Kembali Bermusik)
2. Laudya Cynthia Bella Idolakan Inneke Koesherawati
Aktris senior Inneke Koesherawati merasa senang sosoknya diidolakan artis muda Laudya Cynthia Bella. Bela kepincut kepada Inneke terutama dalam hal berhijab.
(Baca: Diidolakan Laudya Cynthia Bella, Inneke Koesherawati Justru Takut)
3. Jupe Dikabarkan Menikah Siri
Penyanyi dangdut Julia Perez mengunci rapat-rapat bibrinya saat didesak soal isu pernikahan sirinya dengan pesepak bola Gaston Castano. Termasuk kepada Sri Wulansih, ibundanya.
(Baca: Ibunda Tak Tahu Jupe Menikah Siri)
4. Okan Digugat Cerai Istri
Perceraian bagi aktor Okan Kornelius sebagai cobaan berat. Itu sebabnya, dia merasa belum siap berbicara kepada media terkait kisruh rumah tangganya bersama sang istri, Viviane.
(Baca: Okan Akhirnya Bicara ke Media Sejak Digugat Cerai)
Berita Terkait
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
Terkini
-
Mengapa Sikap Marissa Anita Tunda Momongan Sejalan dengan Karakter Gen Z?
-
Sama-Sama Ogah Nikah Lagi, Riyuka Bunga dan Deddy Corbuzier Mau Tinggal di Panti Jompo Bareng
-
Video Lama Viral, Pernyataan Setia Habib Bahar ke Istri Pertama Kontras dengan Pernikahan Barunya
-
Fajar Sadboy Lemot Tiap Diajak Bicara, Amanda Manopo Duga Gegara Pernah Koma 13 Hari
-
Donny Damara Kritik Gen Z, Anggap Mudah Mengadu dan Tersinggung
-
Demi Cuan, Sarwendah Rela Live Streaming Sampai 14 Jam Sehari
-
Frans Faisal Sambut Peran Baru sebagai Ayah, Siap Ambil Jatah Begadang
-
Membandingkan Didikan Guru, Donny Damara: Dulu Ditampar Tanda Sayang, Sekarang Dianggap Kekerasan
-
Helwa Bachmid Merasa Ditelantarkan Habib Bahar, Ustaz Derry Ingatkan Tantangan Hidup Poligami
-
Daehoon Pilih Kabur Usai Sidang Cerai, Sempat Bertemu Jule Sebelum Gugatan Didaftarkan