Suara.com - Vic Zhou, personel 4F di drama seri Meteor Garden menikahi kekasihnya, aktris Reen You, Selasa (10/11/2015) lalu. Zhou tercatat sebagai anggota F4 ke 2 yang menikah setelah Vannes Wu. Kabar bahagia ini pertama kali diketahui lewat foto yang diunggah di media sosial Sina Weibo.
"Mrs Zhou sangat cantik. Ya, kami sudah menikah. Terima kasih kepada sahabat atas doanya," tulis Zhou.
Sebelumnya, rencana pernikahan mereka sempat dibocorkan Reen lewat akun Facebook-nya bulan lalu. Di situ, dia menyiratkan sudah dilamar Zhou.
"Sangat bahagia. Sangat bahagia hari ini," tulis Reen.
Kabar lamaran ini juga ikut dibenarkan manajemen Reen. "Saat makan di rumah, ZaiZai (pannggilan Chou) tiba-tiba memintanya menikah. Dia setuju. Di waktu senggang, mereka mendaftar (menikah)," tulis si manajer.
Zhou dan Reen pertama kali bertemu di drama Black & White. Di situ, Zhou berakting sebagai detektif playboy sementara Reen pelayan restoran.(Asiaone)
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Link Download Logo Hari Santri 2025 Beserta Makna dan Tema
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 Oktober 2025: Banjir 2.000 Gems, Pemain 110-113, dan Rank Up
Pilihan
-
5 Laga Klasik Real Madrid vs Juventus di Liga Champions: Salto Abadi Ronaldo
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
Terkini
-
Di Tengah Isu Cerai, Brand Makeup Raisa Raine Beauty Ikut Jadi Sorotan
-
Hamish Daud Dulu Mualaf saat Nikahi Raisa? Ini Agama Asli Pria Berdarah Madura
-
Suami Baru Mualaf, Clara Shinta Ajari Cara Ucap Talak Tapi Endingnya..
-
Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
-
Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
-
Dikecam Warganet Usai Jadikan Ta'awudz Lelucon, Kreator Konten Asal Sambas Minta Maaf
-
Masih Saling Follow, Beda Sikap Raisa dan Hamish Daud di Medsos Jadi Gunjingan
-
Rumah Tangga Diisukan Retak, Hamish Daud Pilih Menepi ke Pantai Lakukan Hal Ini
-
Dikabarkan Selingkuh, Brand Ternama Hentikan Kerja Sama dengan Julia Prastini
-
Raisa Curhat Soal Pasangan Tak Setia Lewat Lagu Berpindah Hati, Sentil Hamish Daud?