Suara.com - Pamor pelawak Sudarmadji alias Doyok tak seperti dulu lagi. Dia juga mulai jarang tampil di televisi atau layar lebar.
Publik tentu masih ingat Doyok pernah terjerat kasus narkoba. Sejak saat itu, namanya memang makin meredup.
Tapi kini, Doyok tengah jadi sorotan di media sosial. Dia bikin heboh karena belakangan sering mengunggah foto saat berada di dalam jet pribadi.
Jauh dari pemberitaan, Doyok sepertinya sudah hidup enak sekarang. Setidaknya, itu yang terlihat dalam foto yang diunggah.
Foto pertama, Doyok terlihat sedang tidur di dalam jet pribadi. Di belakangnya tampak sosok perempuan berhijab dan beberapa orang lainnya.
Di foto kedua, Doyok terlihat sangat berkelas. Dia dan ketiga temannya sedang menikmati makan malam di dalam pesawat.
"Mari makan malam saudaraku," begitu keterangan foto yang ditulis Doyok.
Terakhir, lelaki kelahiran Sidoarjo 63 tahun silam itu berpose di dalam jet pribadi. Di situ, terlihat jelas dekorasi pesawat tersebut cukup mewah.
Baca Juga: Pangling, Marion Jola Tampil Cantik dengan Kebaya Khas Bali
Hampir setiap foto yang diunggah diguyur komentar dari warganet. Mereka ramai-ramai memuji Doyok.
"Mantaaapppp. Bang doyok," tulis akun alwiealamri.
"Mantap bosku Om Doyokkkkk," timpal akun awanhas.
"Waowww makin mantap bae Pak Doyok, semoga tetap sehat lahir bathin," seru akun putra_sidamulih.
Berita Terkait
-
Ammar Zoni Ditanya Jaksa Apakah Pernah Isap Ganja di Penjara, Jawabannya Disorot
-
Bongkar Diperas Rp300 Miliar Hingga Diancam saat di Sel, Ammar Zoni Blak-blakan ke Hakim
-
Perut Isinya Sekilo Sabu, Aksi Gila Pasutri Pakistan Telan 159 Kapsul Demi Lolos di Bandara Soetta
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Sidang Ammar Zoni: Mengaki Ditawari Uang Rp10 Juta Jadi Pengawas Narkoba
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Diduga Bela Timothy Ronald, Hotman Paris Sebut Ribuan Dosen Bisa Dipenjara!
-
Dikaitkan dengan Buku Aurelie, Roby Tremonti Nangis-Nangis Minta Diundang ke Podcast Denny Sumargo
-
Astrid Tiar Semprot Inara Rusli Soal Deadline Status ke Suami Orang: Minta Maaf, Bukan Ngelunjak!
-
Banyak Rumah Produksi Mau Angkat Buku Broken Strings ke Layar Lebar, Aurelie Moeremans Kaget
-
Andien Ungkap Trauma Masa Lalu Usai Membaca Buku 'Broken Strings' Aurelie Moeremans
-
Ceritanya Viral, Begini Cara Beli Buku Fisik Broken Strings Karya Aurelie Moeremans
-
Mengenal Sosok Tata Cahyani: Mantan Menantu Soeharto yang Kini Jadi Mertua DJ Patricia Schuldtz
-
ALPHA DRIVE ONE Resmi Debut, Arno Absen Tampil Akibat Patah Tulang
-
Iklan Lawas Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Viral, Diduga Awal Kisah Buku Broken Strings
-
Timothy Ronald Dipolisikan Kasus Dugaan Penipuan Kripto, Kerugian Tembus Rp 3 Miliar