Suara.com - Aktor Jupiter Fortissimo baru saja selesai menjalani masa hukumannya di Rutan Salemba terkait kasus narkoba.
Kepada awak media, Jupiter memastikan ini adalah yang terakhir dirinya berurusan dengan narkoba.
"Dua tahun dua bulan, kapok, nggak wort it," kata Jupiter Fortissimo di kawasan Mampang, Jakarta Selatan, Senin (24/9/2018).
Selama mendekam di bui, bintang film Terowongan Casablanca ini mengaku banyak merenung. Sebab perbuatannya bukan hanya merugikan diri sendiri, melainkan keluarga.
"Gue pas liat nyokap sampe ngap-ngapan. Gara-gara itu jadi inspirasi lah," ujarnya.
Karenanya, Jupiter begitu bersyukur saat menghirup udara bebas, dia masih diterima oleh keluarga.
"Saya nggak minta diapa-apain itu. Masih diakuin aja udah senang," ujarnya.
Awak media lantas bertanya apakah selama di dalam penjara masih ada akses untuk memakai narkoba atau tidak. Sayangnya jawaban yang disampaikan Jupiter Fortissimo tak lugas dan bikin teka-teki.
"Aku hanya bisa diam (sambil nyanyi). Saya nggak mau nimbulin masalah lagi, tanya orang lain aja ya. Saya lagi enak, lagi adem-adem. Kalo saya jawab ada lagi aja masalahnya," kata Jupiter.
Baca Juga: 5 Momen Mas Pur Furry Setya Melamar Si Pujaan Hati
Berita Terkait
-
Onadio Leonardo Dinyatakan Positif Narkoba, Jalani Rehabilitasi 3 Bulan
-
Onadio Leonardo 'Dikirim' Rehabilitasi Narkoba 3 Bulan, Polisi: Ada Keinginan Sembuh dan Menyesal
-
Onad Resmi Direhabilitasi: Bukan Pengedar, Ini Alasan BNNP DKI
-
Onad Terseret Narkoba, Menguak Apa Itu Ganja dan Ekstasi serta Bahayanya
-
Dapat 'Restu' BNN usai Ditangkap Kasus Narkoba, Onad Bakal Direhab di Sini
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Pengakuan Hamish Daud Beda Spesies dengan Raisa Viral Lagi: Menyakitkan Banget
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!
-
4 Fakta Menarik Film Sosok Ketiga: Lintrik, Ternyata Bukan Sekuel!
-
Rachel Vennya dan Erika Carlina ungkap Perjuangan Fuji Hadapi Haters
-
16 Tahun Jadi Aktor, Wafda Saifan Ungkap 3 Keinginan Terpendam
-
Alasan Wafda Saifan dan Istri Kompak Sembunyikan Wajah Anak
-
Wafda Saifan Ogah Disebut Antagonis di Film Riba: Tergantung Sudut Pandang
-
Profil Nicole Parham, 'Pengganti' Davina Karamoy di Ipar Adalah Maut The Series
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi