Suara.com - Panggung hiburan Tanah Air kembali dihebohkan atas diungkapnya inisial artis yang konon tengah diincar polisi terkait kasus narkoba.
Ketua Generasi Peduli Anti Narkoba (GPAN), Brigjen Pol (Purn) Siswandi menyebut ada tiga artis jadi Target Operasi (TO) polisi saat ini. Mereka adalah B, M, dan O.
Menurut Siswandi, satu dari tiga artis itu bekerja di program kejar tayang. Artinya, masyarakat Indonesia hampir tiap hari melihat si artis di layar kaca.
Kabar mengenai tiga artis yang tengah jadi TO polisi itu paling menyedot perhatian pembaca Suara.com di kanal Entertainment pada Selasa (12/3/2019).
Sementara yang lain datang dari aktor Fauzi Baadilla. Bintang film Mengejar Matahari itu bikin heboh lantaran terang-terangan mencopot 3 poster capres dan cawapres nomor urut 01 Jokowi - Ma'ruf yang ditempel di tembok rumahnya.
Terakhir ada dari pengacara kondang Hotman Paris Hutapea dan artis Bella Luna. Di depan Hotman, Bella jujur sudah seranjang sebelum menikah dengan pengusaha Nana.
Ingin tahu lebih lengkap tentang Top 3 berita artis hari ini? Simak ulasannya;
1. Ketua GPAN Sebut Ada Tiga Artis yang Diincar Polisi Terkait Narkoba
Ketua Generasi Peduli Anti Narkoba (GPAN), Brigjen Pol (Purn) Siswandi kembali membeberkan inisial nama selebritis yang sedang menjadi target operasi (TO) polisi atas narkoba.
Baca Juga: Marsha Timothy hingga Baim Wong Bintangi Film Sunny Versi Indonesia
"Ada tadi saya sampaikan ada B, M, O. Nah B, M, O, ini tiga orang. Sebulan yang lalu saya sampaikan Z (Zul Zivilia) ternyata ketangkap. Nah, ini saya katakan saya selalu mengatakan ini yang selalu saya sampaikan belum tentu urut pertama, bisa suku kedua inisialnya," ujar Siswandi di kawasan Kapten P. Tendean, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Selasa (12/3/2019).
2. Copot Poster Jokowi di Depan Rumahnya, Begini Pembelaan Fauzi Baadilla
Fauzi Baadilla menghebohkan jagad Instagram, beberapa waktu lalu. Pasalnya, aktor 39 tahun itu merekam aksi dirinya mencopot tiga poster Jokowi - Ma'ruf Amin yang ditempel di tembok rumahnya.
"Sembarangan main asal tempel di depan rumah gue, beuhh," kata Fauzi Baadilla setelah melancarkan aksinya.
Berita Terkait
-
PBHI: Anggota Polri Masih Bisa Duduk di Jabatan Sipil, Asal...
-
Selamat, Boiyen dan Rully Anggi Akbar Menikah Hari Ini
-
Ammar Zoni Minta Dokter Kamelia Urus Surat Nikah, Sang Kekasih Respons Belum Siap
-
Gegara Rokok, Bripda TT Tega Aniaya 2 Siswa SPN Hingga Viral, Kapolda NTT Tak Tinggal Diam
-
Dijebak Kru yang Ternyata Intel BNN, Detik-Detik Andika Kangen Band Ditangkap
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Sony Dikabarkan Siap Garap Film Labubu, Viral Usai Dipopulerkan Lisa BLACKPINK
-
Baim Wong Siapkan Proyek Film 'Avengers', Gaet Reza Rahadian Hingga Christine Hakim
-
Raisa Bongkar Makna Personal di Balik Lagu 'Semua di Sini'
-
Tora Sudiro Beri Pesan 'Nakal' Buat Boiyen di Hari Pernikahan: Jangan Lupa Gosok Gigi Sebelum Ciuman
-
Podcast Hunt 2025 Berakhir Sukses, Podcast Badan Besar Didapuk Jadi Juara
-
Ruben Onsu Keberatan Sarwendah Ajak Anak Live Malam-Malam, Dibandingkan dengan Putra Raffi Ahmad
-
Siap Lapor Polisi, Pihak Habib Bahar Bin Smith Beberkan Bukti Nafkahi Helwa Bachmid
-
Mau Nikah Seperti Boiyen, Rafael Tan Sampai Minta Diinjak Jempol Kakinya
-
Cerita dr Gia Soal Rahim Copot Tak Dipercayai Rekan Sejawat, Saksi Hidup Akhirnya Muncul
-
Beda Sikap dengan Ruben Onsu, Jordi Onsu Murka Diminta Temui Tante: Jangan Sok Akrab