Suara.com - Andika Mahesa alias Andika Kangen Band ternyata pernah menjadi pecandu obat-obatan terlarang. Hal itu dialami saat dirinya masih menjadi vokali Kangen Band.
Bahkan akibat ketergantungan pada narkoba emosinya tidak terkontrol dan suka marah-marah kepada orang-orang terdekatnya.
Hal tersebut terungkap melalui wawancara bersama Rian D'Masiv, beberapa waktu lalu.
Awalnya, Rian mengaku pernah melihat Andika Kangen Band marah dan membanting microphone dengan harga yang relatif mahal di atas panggung saat Kangen Band melakukan check sound.
Mendengar pertanyaan tersebut, lelaki yang dijuluki Babang Tamvan itu mengaku emosinya saat itu dipengaruhi oleh narkoba yang dikonsumsinya.
"Jadi saat itu, hidup gua saat itu selalu pakai narkoba. Jadi gua mau perfect semua. Percuma beli wireless mahal begitu dipakai nggak sesuai sama yang gua mau, makanya gua akan kesal," kata Andika Kangen Band.
Tidak hanya itu, Andika Kangen Band bahkan mengaku pernah pergi ke Hongkong hanya demi merasakan jenis kokain yang ada di sana.
"Gua dulunya beli ganja cuma sebatang dua batang, atau selinting bahasanya saat itu. Bisa beli setengah kilo, seons bila beli sabu. Jajal key (sejenis kokain). Bahkan gua ke Hongkong cuma mau temuin temen gue buat jajal key," jelas Andika Kangen Band.
Beruntung, hal itu sudah menjadi masa lalu. Kini, Andika Kangen Band sudah bersih dari pengaruh obat-obatan terlarang.
Baca Juga: Rusuh 22 Mei, Kaesang Sebut Andika Kangen Band Pemersatu Bangsa
"Sekarang mau tes urine juga nggak apa-apa," tutur Andika Kangen Band.
Andika Kangen Band menambahkan, ada salah satu pengalaman buruknya ketika menjadi pecandu narkoba. Bagaimana tidak, ia sampai harus mendekam di penjara akibat kedapatan memiliki ganja.
"Jadi setelah bikin CD demo, rekaman dua lagu, tiga lagu, gua ketangkep saat itu karena razia pelajar dan gua bawa ganja. Ketangkap barang buktinya ganja sama obat, dulu namanya boti, eksotan," tutur Andika Kangen Band kepada Ryan D'Masiv.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
Terkini
-
Eva Manurung Akui Pacaran dengan Brondong Hanya Settingan, Demi Pasang Badan untuk Virgoun
-
Roby Tremonti Desak Aurelie Moeremans Bongkar Identitas Sosok Bobby di Memoar Broken Strings
-
Alasan Aurelie Moeremans Tulis Broken Strings, Berdamai dengan Masa Lalu yang Pahit
-
Ciri-Ciri Pelaku Grooming Menurut Psikolog, Dikaitkan dengan Sosok Bobby di Memoar Broken Strings
-
Sindiran Telak Inayah Wahid ke Kiky Saputri di Acara Lapor Pak! Bikin Tak Berkutik
-
Aurelie Moeremans Jelaskan Status Liber Pernikahannya dengan Roby Tremonti
-
Bantah Teror Hesti Purwadinata, Roby Tremonti Siap Lapor Polisi Jika Tak Ada Klarifikasi
-
LMKN Salurkan Rp151,8 Miliar Royalti ke Musisi, Puluhan Miliar Rupiah Masih Tak Bertuan
-
Roby Tremonti Bicara Soal Surat Pembatalan Nikah dengan Aurelie Moeremans, Dipaksa Ngaku KDRT
-
Ratu Sofya Curhat Nangis-Nangis Jadi Tulang Punggung, Adik Pasang Badan Bela Orang Tua