Suara.com - Pedangdut Rhoma Irama mengaku sudah ikhlas anaknya, Ridho Rhoma kembali digiring ke Rutan Salemba.
Rhoma menganggap kejadian yang menimpa sang anak sebagai ujian Tuhan.
"Buat saya nggak ada sebuah peristiwa tanpa izin Allah. Ini betul-betul ujian Allah," ujar Rhoma Irama di Kejaksaan Negeri Jakarta Barat, Jumat (12/7/2019).
Sang Raja Dangdut ini pun percaya ada hikmah di balik peristiwa tersebut. Rhoma Irama cuma berharap supaya Ridho Rhoma bisa menjadi pribadi lebih baik pasca-bebas nanti.
"Ini bentuk ujian buat Ridho khususnya, buat kami keluarga dan buat fans. Ujian itu pasti ada hikmah belakangnya. Sehingga dengan lapang dada kami serahkan Ridho kepada hukum dengan harapan bisa membuat Ridho lebih baik lagi," katanya menjelaskan.
Sebelumnya, Pengadilan Negeri Jakarta Barat menjatuhkan hukuman pidana atas kasus Narkoba kepada Ridho Rhoma selama 10 bulan dan menetapkannya menjalani rehabilitasi di RSKO Cibubur selama 6 bulan 10 hari.
Pada Januari 2018, Ridho Rhoma menghirup udara bebas. Namun, MA justru memperberat hukumannya menjadi 1 tahun 6 bulan sehingga dia harus kembali masuk penjara untuk menjalani sisa hukumannya. Dia kembali masuk Rutan Salemba per hari ini.
Baca Juga: Pengacara Masih Pertanyakan Maksud MA Perberat Masa Tahanan Ridho Rhoma
Berita Terkait
-
Rhoma Irama Ikut Geram Pesantren Dituding Feodal Hingga Perbudak Santri: Itu Akhlakul Karimah!
-
Pecah! Rhoma Irama & Maliq & D'Essentials Gebrak Pestapora 2025 dengan "Judi" Hingga "Penasaran"
-
Isi Khutbah Jumat Rhoma Irama di Pestapora Viral: Beri Hidayah ke Para Pemimpin Kami
-
Rhoma Irama Pimpin Salat Jumat di Pestapora 2025, Sampaikan Doa untuk Pemerintah
-
Judi hingga Begadang Versi Maliq & D'Essentials, Rhoma Irama: Lagu Gue Diacak-acak
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Seharga NMax yang Jarang Rewel
- Here We Go! Peter Bosz: Saya Mau Jadi Pelatih Timnas yang Pernah Dilatih Kluivert
- 5 Mobil Keluarga 7 Seater Mulai Rp30 Jutaan, Irit dan Mudah Perawatan
- Sosok Timothy Anugerah, Mahasiswa Unud yang Meninggal Dunia dan Kisahnya Jadi Korban Bullying
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini Turun Lagi! Antam di Pegadaian Jadi Rp 2.657.000, UBS Stabil
-
Hasil Drawing SEA Games 2025: Timnas Indonesia U-23 Ketiban Sial!
-
Menkeu Purbaya Curigai Permainan Bunga Usai Tahu Duit Pemerintah Ratusan Triliun Ada di Bank
-
Pemerintah Buka Program Magang Nasional, Siapkan 100 Ribu Lowongan di Perusahaan Swasta Hingga BUMN
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori Besar untuk Orang Tua, Simpel dan Aman
Terkini
-
Sakit Hati Disebut Mirip Kuda Nil, Nathalie Holscher Pilih Operasi Potong Lambung
-
Umur Wulan Guritno Berapa? Wajah Aslinya Jadi Omongan
-
Romy Soekarno Mantan Suami Donna Harun Nikah Lagi, Ini Sosok Istrinya
-
Selain Wulan Guritno, Deretan Artis Ini Juga Disorot karena Tekstur Wajah Aslinya
-
Bikin Banjir Air Mata, Momen Haru Anak Istimewa Peluk Erat Dewi Perssik di Pagi Pagi Ambyar
-
Cuma Rp2 Ribu dan Gratis Detergen, Laundry Unik Ini Ajak Pelanggan Nyuci Manual dan Ngerumpi Bareng
-
Anaknya Dipukul Teman, Anggota DPR ini Pilih Mediasi di Sekolah Ketimbang Lapor Polisi
-
Kaget Setengah Mati, Selebgram Ini Nyuci Sendiri Pakai Papan Gilas di Laundry Majapahit
-
Wajahnya Dibilang Tak Mulus, Wulan Guritno Malah Pamer Bekas Jerawat
-
26 Tahun Menikah, David Bayu Akhirnya Beri Cincin Pertama untuk Istri dan Gelar Lamaran Lagi