Suara.com - Niktia Mirzani Pacari Sutradara Sondang Pratama, Ada Gosip Orang Ketiga
Nikita Mirzani belakangan terlihat akrab dengan sutradara Sondang Pratama. Keduanya pun kerap pamer kemesraan di Instagram masing-masing.
Seperti diketahui, Sondang Pramata adalah sutadara sinetron Jodoh Wasiat Bapak. Sinetron tersebut juga dibintangi Nikita Mirzani. Wah, cinlok nih?
Di Instagram, Nikita Mirzani dan Sondang Pratama kerap menunjukkan keakraban dan kemesraan. Beberapa hari lalu keduanya bahkan berlibur di Bali.
Senin (14/7/2019), Sondang Pratama mengunggah video singkat bersama Nikita Mirzani. Di video itu, keduanya saling menggenggam tangan dan Sondang kemudian mencium pipi Nikita.
Yang tak kalah menarik, ada komentar mesra dari keduanya. Di unggahan itu, Niktia Mirzani berkomentar: "Kamu itu punya siapa sih...!," Komenar Nikita pun dijawab Sondang,"@nikitamirzanimawardi_17 punya siapa lagi kalau bukan kamu."
Sudah cukup belum netizen, kalau keduanya disebut pacaran?
Namun, ada kabar kurang mengenakkan terkait hubungan Nikita Mirzani dan Sondang Pratama. Niki sempat diduga pelakor atau orang ketiga dalam rumah tangga Sodang Pratama. Pasalnya, Sondang diketahui telah beristri dan memiliki tiga anak.
Namun sejak dekat dengan Nikita Mirzani, Sondang Pratama kabarnya telah bercerai dari istrinya itu. Selain itu, Sondang juga telah menghapus foto-fotonya bersama sang istri. Padahal saat Idul Fitri, foto-foto sang istri masih terpampang di Instagram Sondang.
Baca Juga: Pengacara Nilai Penyidik Salah Objek Tetapkan Nikita Mirzani Tersangka
Namun terkait gosip orang ketiga, Sondang Pratama meluruskan. Menurutnya, ia dan istri telah bercerai dan Nikita Mirzani bukan pelakor atau orang ketiga.
Dalam sebuah live Instagram, Sondang Pratama mengaku perceraiannya dengan sang mantan istri sama sekali bukan karena Nikita Mirzani.
Kabar hubungan Nikita Mirzani dengan Sondang Pratama pun ditanggapi ramai dan beragam oleh warganet. Banyak yang mendoakan agar hubungan keduanya lancar hingga pernikahan. Tapi ada juga warganet ayng menduga hubungan tersebut hanya setingan atau rekayasa untuk mendongkrak rating sinetron.
"Bahagia selalu ya Nyai. Ikut mendoakan yang terbaik, semoga selalu menginspirasi untuk banyak orang," kata pemilik akun @nurhakim975.
"Palingan cuma publicity stunt sejenis gimmic buat naikin attation shitnetron mereka. Kan ini pasangan sutrada sama aktrisnya. Wajarlahhhhhhh. Kebacaaaaaaa," ujar pemilik akun @lvia_angelic.
"Menurut gue sih cocok-cocok aja. Yang komen nyinyir kek sirik," timpal pemilik akun @devitriani_01.
Berita Terkait
-
Tak Panik, Nikita Mirzani Tetap Santai Hadapi Ancaman Tuntutan Reza Gladys
-
Bakal Dituntut Balik Reza Gladys Rp504 Miliar, Nikita Mirzani Tertawa di Penjara
-
Pakai Fasilitas Rutan, Nikita Mirzani Bantah Jualan dari Penjara: Salahnya di Mana?
-
Live dari Penjara Bikin Heboh, Nikita Mirzani: Napas Aja Salah...
-
Psikolog Lita Gading Sentil Nikita Mirzani Live Jualan dari Rutan: Apa Bedanya dengan di Luar?
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Ada 'Drama El Clasico' di Rumah Tangga Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah
-
Tom Cruise Raih Penghargaan Oscar Kehormatan, Kenang Perjalanan Panjang di Dunia Film
-
Orangtua Lesti Kejora Masih Jualan Mi Ayam, Ayah Ojak dan Umi Kalsum Disentil
-
Marissa Anita Resmi Gugat Cerai Andrew Trigg Setelah 17 Tahun Pernikahan, Sidang Digelar Pekan Depan
-
Ahmad Dhani Jajal Motor Impian Soeharto, Menguak Kembali Kisah SMI Expressa
-
Prinsip 26 Tahun Rocket Rockers Tampil Organik: Sequencer Cuma Buat Kaum Lemah!
-
Beredar Foto Habib Bahar Dampingi Melahirkan, Keluarga Helwa Bachmid Sebut karena Dipaksa
-
Ahmad Dhani Murka Banyak Berita Hoax Tentang Hidupnya, Sebut Penyebar Fitnah 'Binatang'
-
Monoplay Melati Pertiwi Siap Digelar, Hidupkan Kembali Perjuangan 6 Pahlawan Perempuan Nusantara
-
Soleh Solihun Soroti 'Jakarta Sentris', Dorong Kunto Aji Wujudkan Jambore Musisi Nasional