Suara.com - Artis yang tengah terjun di dunia politik, Kirana Larasati ikut berkomentar mengenai rencana pemindahan ibu kota negara yang menuai pro kontra. Lantas apa tanggapan artis 31 tahun tersebut?
Menurt Kirana Larasati, pemindahan ibu kota harus dilihat dari sisi positifnya. Apalagi hal itu berdampak bagi pemerataan pembangunan Indonesia.
"Saya melihat dari sisi positifnya aja, kayak pembangunannya lebih merata di Kaltim dan di Jakarta pastinya akan berkurang kemacetannya. Saya fokus ke pemerataan pembangunannya," kata Kirana Larasati, saat dijumpai di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, baru-baru ini.
Kirana Larasati yakin, pemindahan ibu kota Indonesia dari Jakarta ke Kalimantan Timur sudah sangat dipikirkan oleh pemerintah. Apalagi proses pemindahan ibu kota ini juga tidak akan mudah dan memakan waktu serta biaya yang tidak sedikit.
"Kalau saya lihat pastinya sampai memutuskan ibu kota ke Kaltim kan sudah dikaji ulang. Pemerintah sudah yakin infrastruktur sudah cukup di sana untuk membangun ibu kota baru tidak mudah. Dari nol sampai menjadi ibu kota besar sekali," papar bintang film Turis Romantis ini.
"Kaltim kan tidak ada masalah dan bencana, segitu itu lebih aman,” sambungnya.
Dengan demikian mengenai pemindahan ibu kota Indonesia ke Kalimantan Timur disetujui oleh Kirana Larasati. "Saya setuju, untuk pemerataan dan pertumbuhan ekonomi," tutur bintang sinetron Benci Bilang Cinta ini.
Baca Juga: Pacaran dengan Bule Inggris, Ini 5 Gaya Liburan Seru ala Kirana Larasati
Berita Terkait
-
Kualitas Udara Jakarta Tidak Sehat, Peringkat Enam Terburuk di Dunia Pagi Ini
-
Beban Jakarta Tak Berkurang Meski Ada IKN, Pramono: Saya Pikir Bakal Turun, Ternyata Enggak
-
Krisis Air Bersih di Pesisir Jakarta, Benarkah Pipa PAM Jaya Jadi Solusi?
-
DPR Pertanyakan Kepastian Jumlah ASN yang Pindah ke IKN, Khawatir Infrastruktur Mubazir
-
Kasus Kekerasan di Jakarta Melonjak, Anak-anak Jadi Korban Paling Dominan
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings