Suara.com - Artis sinetron Rio Reifan hari ini, Rabu (4/9/2019) resmi dipindahkan ke RSKO Cibubur dari Polda Metro Jaya. Pemindahannya ke sana berdasarkan hasil assessment untuk jalani rehabilitasi.
Tapi selama huni Rutan Polda Metro Jaya, Rio Reifan sempat jalani terapi. Dia pun berharap di tempat rehabilitasi nanti, peluang untuk berhenti memakai narkoba terbuka lebar.
"Saya sudah menjalankan (terapi) beberapa hari ini alhamdulillah tidak ada reaksi ke badan saya, mungkin ada sedikit beberapa, makanya saya ingin menuntaskan pengetahuan saya itu di tempat rehabilitasi, mohon doanya," kata Rio Reifan sebelum dipindahkan ke RSKO di Polda Metro Jaya, Jakarta Selatan, Rabu (4/9/2019).
Rio Reifan juga menyampaikan terima kasih kepada pihak kepolisian atas penangkapannya. Sebab dengan begitu, dia punya kesempatan untuk sembuh.
Rio Reifan ditangkap di rumah di kawasan Pondok Gede, Bekasi pada 13 Agustus lalu. Dari penangkapan itu, petugas menemukan barang bukti narkoba jenis sabu.
Ini merupakan penangkapan Rio Reifan yang ketiga dalam kasus serupa.
Tag
Berita Terkait
-
Tak Hanya Fachri Albar, Deretan Artis Ini Juga 3 Kali Tersandung Kasus Narkoba
-
Deretan Artis Jalani Puasa di Penjara, Ada Nikita Mirzani
-
Kaleidoskop 2024: Artis Tanah Air Terjerat Kasus Narkoba
-
Ditolak Rehabilitasi, Rio Reifan Terancam 12 Tahun Penjara usai 5 Kali Ditangkap Kasus Narkoba
-
Polisi Perlihatkan Barang Bukti Kasus Rio Reifan, Ada Sabu hingga Ekstasi
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Nama Nikita Willy Diseret Usai Pengakuan Aurelie Moeremans, Benarkah Pernah Jadi Korban Grooming?
-
Buku Broken Strings Aurelie Moeremans Segera Terbit, Ini Sosok di Balik Penerbit Buku Ohara
-
Dikenal Tajir, Menu Makanan Sehari-hari Anak Sisca Kohl Jadi Omongan
-
Kini Diakui, Mayangsari Duduk Bersama Keluarga Cendana di Nikahan Darma Mangkuluhur
-
6 Kisah Pahit Aurelie Moeremans di Broken Strings, Alami Grooming sampai Bullying
-
Denada Digugat Rp7 Miliar oleh Pemuda yang Mengaku Anak Kandungnya, Begini Kronologinya
-
Sinopsis Balas Budi: Aliansi Para Wanita Korban Penipuan Yoshi Sudarso
-
Pernikahan Teuku Rassya Putra Tamara Bleszynski Makin Dekat, Pakai Adat Aceh dan Jepang
-
Terinspirasi Gangguan Mistis Nyata Penulis, Sengkolo: Petaka Satu Suro Tonjolkan Drama
-
Tanpa Jump Scare Berisik, Achmad Romie Baraba Hadirkan Horor Atmosferik di Penunggu Rumah: Buto Ijo