Suara.com - Yuni Shara yang baru-baru ini mengunjungi salah satu negara di Eropa, Dia datang ke Antwerp, Belgia untuk menghadiri Eco Fashion Week.
Yuni Shara mengunjungi Antwerp bersama beberapa rekannya salah satunya desainer Merdi Sihombing.
Sesampainya di sana, penyanyi 47 tahun tidak mau melewatkan berfoto-foto di sudut kota Antwerp. Bahkan dia menyempatkan diri berfoto di stasiun kereta.
"The Journey of a Thousand miles. Begins with one step," tulis Yuni Shara di caption fotonya.
Walau keadaan kota tersebut terlihat basah, Yuni Shara nampak tetap mau terus berfoto. Beberapa foto terlihat diambil setelah hujan selesai.
"Aku adalah hujan. Kalau gak suka, siilahkan berteduh. #pidobaiq," tulis Yuni di salah fotonya.
Uniknya dipostingan foto tersebut, Yuni Shara nampak memperkenalkan busana-busana buatan asli dari desainer Indonesia. Uniknya, pakaian yang dikenakannya terbuat dari bahan alami seperti kunyit, jeruk nipis, dan daun ketapang. Bahkan salah satunya tebuat dari tenun buatan asli orang Alor, Nusa Tenggara Timur.
Setiap postingan yang diposting Yuni Shara mendapat komentar positif dari warganet. Rata-rata mereka menilai mantan kekasih Raffi Ahmad masih terlihat muda walau usianya kini sudah memasuki kepala 4.
Baca Juga: Curi Perhatian, Yuni Shara Pakai Busana dari Bahan Alami Kunyit di Belgia
"Cantik ny abadi," tulis pemilik akun @zulvantorres350.
"Cantiik bngettt.. Idolakuuuu," sambung @zelita59.
"Cantiknya mba @yunishara36sehat terus mba," tambah pemilik akun @inkerahma2222.
Tag
Berita Terkait
-
Yuni Shara Jajan Sambil Jongkok dan Ajak Ngobrol Pedagang, Sikapnya Bikin Salut
-
Yuni Shara Sedikit Bocorkan Kisahnya dengan Raymond Manthey: Perpisahan yang Gak Baik
-
Diduga Selingkuh, Ari Lasso Tatap Mesra Dearly Joshua 5 Tahun sebelum Cerai
-
Bikin Penasaran! Pengakuan Raymond Manthey Soal 'Borok' Yuni Shara
-
5 Fakta Kasus Warisan Raymond Manthey, Ngaku Dijebak dengan Iming-iming Rp1 Miliar
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga
-
Katrina Kaif Lahirkan Anak Pertama di Usia 42 Tahun, Ini Ungkapan Bahagia Vicky Kaushal
-
Beredar Potret Jule Tak Berhijab Bareng Selingkuhan Usai Dicerai Na Daehoon, Caption-nya New Janda
-
Bukan Nasi Goreng, Maher Zain 'Bucin' Sama Ubi Cilembu Sampai Dibawakan saat Live TV
-
Sinopsis Film Biopik Michael Jackson, Jaafar Jackson Perankan King of Pop
-
Hadirkan Adipati Dolken dan Mawar de Jongh, Ini Sinopsis Film What's Up With Secretary Kim?
-
5 Film dan Series Bollywood Terbaru yang Tayang di Netflix November 2025
-
4 Potret Penampakan Pasca Ledakan di SMA 72, Kotak Amal Pecah hingga Siswa Dibopong