Suara.com - Artis sinetron Rezky Aditya dan Citra Kirana rupanya sudah berkomitmen saat pertama kali menjalin hubungan. Keduanya sepakat pernikahan jadi agenda utama dalam hubungan mereka.
Umur Rezky Aditya yang memasuki 34 tahun membuatnya tak memakan waktu lama memantapkan hati kepada Ciki--sapaan akrab Citra Kirana.
"Dari awal sih pada saat gue ketemu, dia juga bilang kalau dia nggak mau untuk deket-deket doang," kata Rezky Aditya di Studio Refit Kebagusan, Jakarta Selatan, Rabu (30/10/2019).
"Gue ketemu lagi dia juga bilang kalau dia nggak mau pacaran, kalau mau kalau cocok kita nikah. Ya gue iya 'oke'," ujarnya lagi.
Dari kesepakatan itu, Rezky Aditya dan Citra Kirana akhirnya menjalin hubungan. Empat bulan kemudian, keduanya memutuskan untuk merencanakan pernikahan.
"Apa aja sih yang penting baik dan sudah cocok sama gue, dan dia juga cocok sama gue," ujar Rezky Aditya.
Sebelum kembali dekat, Rezky Aditya dan Citra Kirana sudah saling mengenal sejak 2010. Namun, hubungan mereka saat itu cuma sebatas rekan kerja di lokasi syuting.
Diberitakan sebelumnya, Rezky Aditya dan Citra Kirana menggelar acara lamaran di Bandung, Jawa Barat pada 26 Oktober lalu. Sampai sekarang belum diketahui kapan pernikahan mereka bakal digelar.
Baca Juga: Dekat 4 Bulan, Rezky Aditya dan Citra Kirana Putuskan Menikah
Berita Terkait
-
Air Mata di Ujung Sajadah 2: Citra Kirana Dihadapkan pada Cinta dan Kehilangan Seorang Anak
-
Sinopsis Film Air Mata di Ujung Sajadah 2, Perebutan Hak Asuh Baskara Makin Pelik
-
Jadi Pemain Baru di Air Mata di Ujung Sajadah 2, Daffa Wardhana Akui Deg-degan
-
Kenang Rasa Kehilangan Suami di 'Air Mata di Ujung Sajadah 2', Citra Kirana: Amit-Amit!
-
Deretan Tokoh Publik yang Menempuh Tes DNA di Tengah Skandal Anak Kandung
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib
-
7 Drama Kim Woo Bin, Aktor yang Siap Menikah dengan Shin Min Ah
-
5 Rekomendasi Drakor Populer Tentang Balas Dendam, Terbaru Taxi Driver 3 Tayang Hari Ini
-
Review Film Wicked: For Good, Penutup Manis yang Kadang Terasa Kurang Bumbu
-
SinopsisThe Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Backtrace: Upaya Sylvester Stallone Mengungkap Perampokan Misterius, Malam Ini di Trans TV