Suara.com - Sudah sepatutnya bagi seorang aktor mampu mendalami peran yang dipercayakan padanya. Baik aktor antagonis atau protagonis, semuanya sama-sama berjuang demi kepuasan penonton.
Makanya nggak jarang akting para aktor kerap bikin penonton nggak bisa move on. Terutama bila mereka menghayati peran antagonis, penonton bisa kesal karena sikap jahatnya.
Nggak seperti aktingnya yang menjiwai sebagai karakter jahat di FTV maupun sinetron, 4 aktor antagonis di bawah ini buktikan jadi ayah idaman di dunia nyata lho.
Ada siapa aja sih? Langsung simak aja yuk selengkapnya di bawah ini :
1. Teuku Mirza
Meski memiliki wajah antagonis dan kerap jadi pria jahat, Teuku Mirza merupakan ayah idaman di dunia nyata loh. Lihat deh potret manisnya bareng istri dan anak. Bikin adem!
2. Roby Tremonti
Aktor yang satu ini juga seringkali jadi pria jahat saat main di FTV maupun sinetron. Namun, potret kompak bareng anak keliatan kalau Roby Tremonti sayang banget. Nggak seperti aktingnya yang jahat melulu, kan?
3. Arie Dwi Andika
Baca Juga: Dibully, Ardina Rasti Putuskan Kursus Menggendong Bayi
Seringkali jadi suami jahat dalam FTV maupun sinetron, bukan berarti Arie Dwi Andika sosok yang seperti itu di dunia nyata. Ia bahkan jadi ayah dan suami idaman banget nih!
4. Reza Pahlevi
Siapa yang suka kesal dengan sosok Reza Pahlevi saat di FTV? Kenyataannya, Reza Pahlevi merupakan ayah idaman yang sayang keluarga. Lihat potret keluarganya yang super harmonis ini.
Jadi mana aktor peran antagonis yang ternyata ayah idaman favoritmu?
Berita Terkait
-
Hadapi Anak Asuh Herry IP Lagi, Sabar/Reza Tetap Waspada Meski Unggul Rekor Pertemuan
-
Jadwal Malaysia Open 2026: Lima Wakil Indonesia Siap Tempur, Sabar/Reza Jumpa Anak Asuh Herry IP
-
Sabar/Reza Singkirkan Juniornya Raymond/Joaquin di Babak 32 Besar Malaysia Open 2026
-
Malaysia Open 2026 Day 2: Jadwal Laga 8 Wakil Indonesia, MD Perang Saudara
-
Tantangan Berat Wakil Indonesia di Malaysia Open 2026: Perang Saudara hingga Lawan Unggulan
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings