Suara.com - Dru, Widuri, dan Den Bagus merilis lagu berjudul Jajan di saat ayah mereka, aktor Dwi Sasono direhabilitasi di Rumah Sakit Ketergantungan Obat (RSKO) Cibubur, Jakarta.
Sebelum gelar jumpa pers terkait peluncuran lagu tersebut dilakukan pada hari ini, Selasa (28/7/2020), mereka sempat berbicara dengan Dwi melalui sambungan telepon. Dwi memberikan semangat.
"Tadi sebelum kami tayang, sebelum preskon ini bapaknya support kan, nanya persiapannya," kata istri Dwi, Widi Mulia, di jumpa pers online, Selasa (28/7/2020).
Saat ditanyai apa pesan Dwi terkait perilisan lagu itu, Dru dan Widuri kompak menjawab. Kata mereka, sang ayah mengingatkan untuk berdoa sebelum acara dimulai.
"Berdoa dulu ya," ujar Dru dan Widuri hampir bersamaan.
"Bapaknya bilang pas rilisnya nanti berdoa dulu ya," timpal Widi membenarkan.
Meski terhalang jarak dan waktu, Dwi Sasono selalu mengetahui kabar keluarganya. Pemain sinetron komedi 'Tetangga Masa Gitu itu menyebut ikut senang mendengar kabar ketiga anaknya.
"Bapak Dwi cuma pesan, walaupun kami berjauhan, walaupun kita tahu bapak Dwi keadaannya di sana kangen sama kita, dia cuma pesen pas awal kami bisa berkomunikasi 'dibikin seneng aja yuk', biarkan bapak di sini sehat, terus bisa seneng lihat berita kalian. Semua harus berjalan dengan baik," kata Widi Mulia.
Baca Juga: Dwi Sasono Direhab, Ketiga Anaknya Rilis Lagu Jajan
Berita Terkait
-
Dwi Sasono Kena Musibah, Apa Bahaya Garam di Tangki Bensin Mobil? Ini Penyebab dan Solusinya
-
5 Dugaan Penyebab Tangki Mobil Dwi Sasono Dipenuhi Bubuk Putih, Nomor 3 Masuk Akal
-
Dwi Sasono Temukan Serbuk Putih di Tangki Mobil, Sabotase atau Bensin Oplosan?
-
Review Film Keluarga Super Irit: Lebih dari Sekadar Komedi, Satir Ringan yang Kena Banget!
-
Perbedaan Film Keluarga Super Irit vs Komik, Adaptasi dari Manhwa Korea
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
Terkini
-
Virzha hingga Zealous Meriahkan Pesta Tahun Baru Bertema Rock di Grand Sahid Jaya
-
Bahas 'Money Laundry' Jenderal Polisi, Pandji Pragiwaksono Bercanda Bawa-Bawa Nama Raffi Ahmad
-
Selamat! Frislly Herlind Dilamar Sang Kekasih
-
Liburan ke Jepang Tanpa Bawa Anak Angkat, Kiky Saputri Ungkap Faktanya
-
Inara Rusli dan Insanul Fahmi Rujuk, Wardatina Mawa Ikhlas Sambut Tahun Baru 2026
-
Resmi Jadi Duda Setelah Gagal Cerai Berkali-kali, Andre Taulany Ngebet Nikah Lagi di 2026
-
Nama Anak Steffi Zamora Terinspirasi dari Almarhumah Laura Anna?
-
4 Fakta BTS Comeback Maret 2026, Konsep Album Baru dan Sinyal Tur Dunia
-
Wardatina Mawa Koar-Koar Soal Zina, Pihak Inara Rusli Kasih Peringatan
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji