Suara.com - Kediaman aktris dan penyanyi Aura Kasih dibobol maling pada Selasa (26/8/2020). Satu unit sepeda motor miliknya raib.
Kabar buruk ini disampaikan langsung oleh Aura Kasih lewat akun Instagram miliknya. Ibu satu anak ini masih tak menyangka rumahnya bisa kemalingan. "Rumah gue kan di townhouse banyak penghuni, bisa juga kemalingan," kata Aura Kasih.
Si pelantun Mari Bercinta ini tak menampik di masa pandemi Covid-19, sebagian masyarakat Indonesia alami kesulitan ekonomi.
Bila sudah gelap mata, apapun bakal dilakukan, termasuk mengambil barang yang bukan haknya.
"Dalam situasi seperti ini banyak pengangguran, banyak pula kejahatan," ujar Aura Kasih.
Kesal sudah pasti dirasakan Aura Kasih karena motonya dibawa kabur. Tapi di curhatannya di Instagram, dia malah mendoakan agar barang yang dicuri bisa bermanfaat untuk pelaku dan keluarganya.
"Hanya bisa berdoa untuk semua, semoga kita dilindungi Allah. Dan si pencuri dapat berkah dari hasil curian mereka dan memang benar-benar untuk keluarga mereka," ujarnya.
Ketika membuat tulisan tentang musibah itu, Aura Kasih mengaku polisi masih berjaga-jaga di rumahnya. "Mulai dijaga sama polisi deh rumah. Lepaskan kemelekatan, ikhlas, doakan," kata dia.
Baca Juga: Rumah Aura Kasih Kemalingan, Motornya Raib
Berita Terkait
-
Drama Penangkapan Maling Motor di Cengkareng: Ada Wanita dan Pengakuan Palsu!
-
Maling Motor Bersenjata Mainan di Taman Sari Bonyok Parah, Ternyata RK Residivis Kakap
-
Maling Motor Penembak Mati Hansip di Cakung Diringkus Saat Kabur ke Lampung, Senpi Dilacak
-
Detik-detik Hansip di Cakung Tewas Ditembak Maling Motor Usai Tabrak Pelaku, 5 Saksi Diperiksa
-
Tragis! Aksi Heroik Berujung Maut, Hansip di Cakung Jaktim Tewas Didor Maling Motor
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
Terkini
-
Geger Dewi Yull Sebut Perselingkuhan Bisa Dimaafkan, Penjelasannya Seperti Ini
-
Deretan Konser dan Festival Musik Desember 2025, Ada Secondhand Serenade hingga Pesta DWP di Bali
-
Profil Wardatina Mawa, Istri Sah yang Sebut Suaminya Selingkuh dengan Inara Rusli
-
Diisukan Jadi Selingkuhan Pengusaha, Inara Rusli Dikecam: Dulu Korban Sekarang Pelaku
-
Perjalanan Kelam Hanung Bramantyo Bikin Film Kritik Sosial: Mobil Dipecah hingga BAP di Mabes Polri
-
Kini Suami Diduga Selingkuh dengan Inara Rusli, Dulu Wardatina Mawa Mati-matian Minta Izin Kuliah
-
Film Dokumenter Palestina 'The Voice of Hind Rajab' Akhirnya Tayang di Bioskop Indonesia
-
4 Fakta Menarik dari Teaser Film Alas Roban, Janjikan Teror dari Kawasan Paling Angker di Pantura
-
4 Fakta Menarik Film Esok Tanpa Ibu, Ketika Teknologi Digunakan untuk Menghapus Duka
-
Konser Ungu di Yogyakarta Penuh dengan 1.400 Penonton, Ada yang Datang dari Malaysia