Suara.com - Salmafina Sunan menuai kritik usai kedapatan menggunakan tabung gas 3 kilogram. Hal itu terlihat dalam unggahan terbarunya di Instagram Story pada Minggu (15/11/2020).
Di situ, putri pengacara Sunan Kalijaga ini terlihat mengunggah ulang direct message (DM) dari salah satu netizen yang menyoroti tabung gasnya.
Netizen itu menilai Salmafina Sunan seharusnya tidak menggunakan tabung yang diperuntukkan bagi kalangan kurang mampu.
"Maaf kok gasnya pake yang untuk orang miskin sih mba. Jatah untuk orang miskin berkurang dong mba. Di daerah saya malah susah dapetin gas. Harus keliling baru dapat. Itu pun dengan harga yang mahal Rp 30 ribu," kata si netizen.
"Harusnya mba pake gas yang biru bukan yang ijo. Maaf loh mba sekali lagi," sambungnya lagi.
Menanggapi itu, Salmafina Sunan langsung membela diri. Dia bilang tabung gas itu sudah disiapkan oleh pengelola villa.
"Gasnya di provide sama management villa. Sudah include gas, dan air aqua. Sekian, terima kasih," jawab Salmafina Sunan.
Seperti diketahui, Salmafina Sunan kini memutuskan menetap di Bali. Selama berada di sana, dia menyewa villa untuk ditinggali bareng pacar bulenya.
Baca Juga: Gegara Unggah Tabung Gas, Salmafina Sunan Dikritik Netizen
Berita Terkait
-
Pindah Agama Tak Halangi Silaturahmi Salmafina Sunan Rayakan Lebaran Bareng Keluarga
-
Libatkan Ustaz Derry Sulaiman, Sunan Kalijaga Masih Berharap Salmafina Sunan Kembali Masuk Islam
-
Beda Agama, Salmafina Sunan Ikut Rayakan Lebaran Bareng Keluarga
-
Lukman Sardi Hingga Salmafina Sunan: Artis-Artis Ini Lepas Islam dan Rayakan Natal
-
Deretan Mantan Salmafina Sunan yang Kini Pacaran dengan Duda, Beda Usia 13 Tahun
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Reino Barack Bikin Masjid di Perumahan Islami, Warganet Langsung Bandingkan dengan Suami Luna Maya
-
Baru Cerai dari Pratama Arhan, Unggahan Azizah Salsha Isyaratkan Move On
-
Eks Karyawan Tuding Ashanty Lakukan Penggelapan Pajak
-
Kantongi Bukti, Sahara Rental Mobil Tuding Yai Mim Pernah Pamer Video Intim dengan Istrinya
-
4 Film dan Drama Korea Terbaru Bae Suzy: Genie, Make a Wish Lagi Trending
-
Taqy Malik soal Tudingan Bangun Masjid di Tanah Sengketa: Setiap Cerita Punya 2 Wajah
-
Bukan Masalah Parkir, Sahara Ngaku Berulang Kali Dilecehkan Yai Mim Secara Verbal
-
30 Tahun Adem Ayem, Inul Daratista Bongkar Ketakutan Terbesarnya dengan Adam Suseno
-
Karyawan Ashanty Gelapkan Uang Perusahaan Rp2 Miliar untuk Suntik DNA Salmon
-
Masih Masa Iddah, Berapa Lama Azizah Salsha Tak Boleh Pergi Usai Dicerai Talak?