Suara.com - Barbie Kumalasari baru saja meluncurkan lagu terbaru berjudul "Hi Netizen". Video klipnya pun sudah diluncurkan satu minggu lalu di platform YouTube.
"Kemarin juga aku baru memproduseri lagu aku sendiri yang berjudul 'Hi Netizen'. Jadi hari ini baru perdana diputar di salah satu talkshow dan ramai banget," kata Barbie Kumalasari, saat ditemui di kawasan Jalan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan, Selasa (7/12/2020).
Setelah satu minggu tayang, lagu itu pun langsung menjadi perhatian warganet. Sayangnya, jumlah dislike lebih banyak daripada yang memberi tanda "like".
"Kalau orang kan banyak yang ngelike biasa, kalau (lagu) aku banyak yang dislike. Yang dislike itu 24 ribu baru satu minggu (diputar di YouTube) dan yang like itu 700 an," ujar Barbie Kumalasari, tapi dengan nada bangga.
Walau mendapat dislike yang banyak, mantan istri siri Galih Ginanjar itu mengaku senang. Bahkan hal itu dianggapnya sebagai suatu prestasi.
"Menurut aku itu prestasi. Aku kan hobinya tabrak lari maksudnya bukan kecelakaan aja tapi di dunia industri. Menciptakan sesuatu yang di luar pada umumnya," imbuh Barbie Kumalasari.
Meski banyak yang mencela, namun Barbie Kumalasari tetap bangga. Ia kemudian membandingkan karyanya dengan artis lain yang terjerat kasus narkotika.
"Gue mah happy aja karena harus mensyukuri hidup sendiri. Karena banyak teman- teman yang narkoba terus nge-branding diri, ada yang menciptakan sebuah kegaduhan, kerusuhan, membuka aib orang," ucap Barbie Kumalasari.
"Banyak hal yang menurut aku nggak wajar dan pantas ditiru seorang publik figur, dan itu meresahkan masyarakat kalau sebuah karya kan wajar ada orang suka dan tidak suka," katanya menambahkan.
Baca Juga: Interview: Pembuktian Barbie Kumalasari Bukan Pengacara Gadungan
Bagi Barbie Kumalasari apa yang diberikan oleh netizen merupakan sebuah perhatian.
"Kalau aku kenapa suka dislike sampai 24 ribu, itu kan berarti ada orang yang perhatiin. Kalau aku sih positif thinking aja," tuturnya.
"Karena nggak usah gue seorang artis, yang ngetop aja ada yang pro dan kontra. Ketika orang itu men-dislike berarti kan orang itu nonton," tutur Barbie Kumalasari
Berita Terkait
-
Barbie Kumalasari Ngaku Ditipu Sahabat Sampai Rp225 Juta, Ancam Bakal Lapor Polisi
-
Barbie Kumalasari Klaim Rugi Ratusan Juta Rupiah Hingga Demam Tinggi Buntut Hinaan 'Nenek-Nenek'
-
Buntut Hinaan 'Nenek-Nenek', Barbie Kumalasari Laporkan Pengacara Reza Gladys
-
Barbie Kumalasari Laporkan Pengacara Reza Gladys, Tak Terima Dibilang Nenek-Nenek
-
Barbie Kumalasari Jadi Korban Salah Sasaran Keributan Sunan Kalijaga, Kakinya Sampai Robek
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Sinopsis Balas Budi: Aliansi Para Wanita Korban Penipuan Yoshi Sudarso
-
Pernikahan Teuku Rassya Putra Tamara Bleszynski Makin Dekat, Pakai Adat Aceh dan Jepang
-
Terinspirasi Gangguan Mistis Nyata Penulis, Sengkolo: Petaka Satu Suro Tonjolkan Drama
-
Tanpa Jump Scare Berisik, Achmad Romie Baraba Hadirkan Horor Atmosferik di Penunggu Rumah: Buto Ijo
-
Review Culinary Class Wars 2: Kurang Seru, Tapi Endingnya Tak Terduga!
-
4 Sumber Kekayaan Kenny Austin yang Dituding Mokondo oleh Satria Mulia
-
Review Broken Strings: Cara Aurelie Moeremans Menyembuhkan Luka Child Grooming
-
Klarifikasi Kak Seto Dituding Tak Bantu Aurelie Moeremans Lepas dari Cengkraman 'Bobby'
-
Totalitas Putri Intan Kasela di Film Kuyank, 5 Hari Berendam di Rawa Lumpur
-
Trailer Balas Budi Resmi Rilis, Michelle Ziudith Jadi Korban Bunglon Penipu Cinta