Suara.com - Buci, manajer Pevita Pearce membenarkan artisnya positif virus corona covid-19. Usai dinyatakan positif, kata Buci, saat ini Pevita tengah menjalani perawatan intensif di rumah sakit.
"Sekarang lagi pemulihan di rumah sakit. Doain aja cepat sembuh," ungkap Buci dihubungi Suara.com, Jumat (18/12/2020).
Sayang, tak dijelas secara detil kapan Pevita Pearce terpapar virus corona. Yang pasti, Pevita sudah dirawat inap sejak Rabu (16/12/2020) lalu.
"Tiga hari yang lalu dia masuk rumah sakit," tuturnya.
Paling baru Buci menjelaskan kondisi Pevita Pearce saat ini baik-baik saja dan diawasi langsung oleh pihak rumah sakit. "Alhamdulilah, masih baik-baik aja. Doain semoga cepat sembuh," jelas Buci.
Sebelumnya, melalui akun media sosial Instagramnya Pevita Pearce sampaikan terjangkit virus corona. Ada empat foto yang diunggah Pevita di Instagram pribadinya.
Dalam foto tersebut Pevita yang dikenal rajin berolah raga tengah berada di ruang perawatan sebuah rumah sakit. Dalam diunggahan lainnya, bintang film Tenggelamnya Kapal Van Der Wijck itu juga memperlihatkan obat-obatan dan vitamin. Di foto terakhir, Pevita Pearce bagikan sebuah video singkat salah seorang tenaga kesehatan berpakaian APD lengkap.
Dalam keterangannya Pevita Pearce mengaku kaget kena Covid-19. Padahal, dia selalu selalu menjaga kesehatan, rutin berolah raga, minum vitamin, serta mematuhi protokol kesehatan.
"Untuk seseorang (seperti saya) yang makan makanan sehat, minum vitamin, rutin berolahraga, dan ikuti semua protokol kesehatan. Saya sangat terkejut mendapati ini (terpapar Covid-19)," tulis Pevita Pearce.
"Jadi tolong tolong kenakan masker kalian, setiap kali kalian berada di depan umum atau bertemu seseorang. Jangan lupa untuk membersihkan diri, menjaga jarak secara fisik, menjaga gaya hidup sehat dan yang terpenting selalu bahagia," sambungnya.
Berita Terkait
-
Mengenal COVID-19 'Stratus' (XFG) yang Sudah Masuk Indonesia: Gejala dan Penularan
-
Kenali Virus Corona Varian Nimbus: Penularan, Gejala, hingga Pengobatan Covid-19 Terbaru
-
Mengenal Virus Corona Varian Nimbus, Penularan Kasus Melonjak di 13 Negara
-
7 Fakta Kenaikan Kasus COVID-19 Dunia, Thailand Kembali Berlakukan Sekolah Daring
-
Pasien COVID-19 di Taiwan Capai 41.000 Orang, Varian Baru Corona Kebal Imunitas?
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Kompetisi Menulis dari AXIS Belum Usai, Gemakan #SuaraParaJuara dan Dapatkan Hadiah
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
Pilihan
-
Proyek Ponpes Al Khoziny dari Tahun 2015-2024 Terekam, Tiang Penyangga Terlalu Kecil?
-
Evakuasi Ponpes Al-Khoziny: Nihil Tanda Kehidupan, Alat Berat Dikerahkan Diirigi Tangis
-
Statistik Brutal Dean James: Bek Timnas Indonesia Jadi Pahlawan Go Ahead Eagles di Liga Europa
-
Harga Emas Antam Stagnan, Hari Ini Dibanderol Rp 2.235.000 per Gram
-
Poin-poin Utama UU BUMN: Resmi Disahkan DPR RI, Selamat Tinggal Kementerian BUMN
Terkini
-
Soimah dan Andhika Pratama Bahas Persaingan 'Tak Sehat' di Dunia Artis
-
Tak Sanggup Lagi Biayai Pengobatan Korban yang Ditabrak, Nadya Almira Minta Bantuan Polisi
-
Masih Akui Mantan Ganteng, Ini Jawaban Tasya Farasya Jika Diajak Rujuk Ahmad Assegaf
-
Tak Minta Ganti Rugi, Keluarga Korban Cuma Punya Satu Permintaan ke Nadya Almira
-
Tiru Gaya Makeup Mahalini Raharja, Fuji Dituding Ngarep Masuk Circle Istri Rizky Febian
-
Soimah Ungkap Pernah Tinggal di Garasi Bengkel Saat Merintis Karier di Jakarta
-
Tanpa Sekolah Akting, Tony Merle Terjun ke Dunia Film Berkat Joko Anwar
-
Disebut 'Wong Sugih', Soimah Beri Respons Tak Terduga: Biasanya Habis Itu Orang Pajak Nelpon
-
Perlakuan Orang Tua Justin Hubner ke Kamari Anak Jennifer Coppen Bikin Yaya Sang Nenek Bereaksi
-
Membangun Minat Baca Anak Sejak Kecil Ala Faradina Mufti