Suara.com - Sejumlah selebriti menyampaikan doa untuk penemuan Kapal Selam KRI Nanggala-402 yang hilang di perairan Bali. Hingga kini, Sabtu (24/4/2021) belum ada kabar sejak kapal tersebut hilang kotak pada 21 April 2021 dini hari.
Pencarian atas kapal KRI Nanggala-402 masih terus dilakukan TNI Angkatan Laut. Mereka berpacu dengan waktu yang hampir mendekati 72 jam.
Laksamana Yudo Margono, Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) menerangkan, waktu 72 jam merupakan estimasi batas cadangan oksigen yang dimiliki kapal selam keluaran Jerman, 1977.
"(cadangan oksigen) bisa sampai Sabtu pukul 3 sore, sehingga 72 jam. Mudah-mudahan segera ditemukan sehingga cadangan oksigen masih ada," ujar Yudo dalam konferensi pers.
Doa dipanjatkan masyarakat termasuk lima selebriti yang berharap adanya penemuan kapal selam dan keselamatan 53 awaknya.
1. Teuku Wisnu
Teuku Wisnu mengunggah foto para TNI yang sedang salat di atas kapal selam. Beberapa lainnya turut memperlihatkan anggota lainnya yang sedang berdoa.
"Ya Allah, Engkaulah yang menguasai lautan dan bumi, yang Maha Berkehendak atas segala sesuatu. Selamatkanlah saudara-saudara kami Ya Mughits," tulis Teuku Wisnu.
2. Arie Untung
Baca Juga: Kapal Selam KRI Nanggala 402 Terdeteksi Tenggelam di Kedalaman 850 Meter
Mengunggah foto yang sama, presenter Arie Untung juga berharap Kapal Selam KRI Nanggala-402 bisa cepat ditemukan.
"Menurut info Hari ini adalah batas waktu kapasitas oksigen yang dimiliki KRI Nanggala 402. Semoga sempat ditemukan sebelum menipis," ujar Arie Untung.
Berusaha berpikiran positif, suami Fenita Arie ini berharap para awak kapal telah berada di suatu tempat dalam keadaan selamat.
"Optimis aja, mereka juga bukan orang sembarangan. Mereka prajurit, orang-orang terlatih menghadapi keadaan yang nggak wajar. Karena mereka biasa bertugas di bawah permukaan air. Insya Allah semua hanya tingga 'izin'-Nya," imbuh Arie Untung.
Bintang film yang kini menjadi politisi, Rachel Maryam juga ikut mendoakan. ia berharap keselamatan para awak kapal sehingga bisa kembali berkumpul dengan keluarga.
Tag
Berita Terkait
-
Kisah Toleransi di Keluarga Melanie Subono, Atur Jadwal Misa Demi Adrie Subono Salat Ashar
-
Datang ke Aceh untuk Bantu Korban Banjir, Arie Untung Disambut Kehangatan
-
Melanie Subono Sentil Keras Mason Elephant Park Bali: Gajah Ditunggangi dan Dijadikan Kanvas Lukis
-
Melanie Subono Spill Rincian Donasi Diduga dari Kementan, Dinilai Janggal?
-
Pendapat 5 Artis Pria soal Poligami, Sonny Septian Tak Yakin Bisa Adil
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Viral Pengakuan Netrzen Lihat dr Richard Lee Jalan Bareng Cewek Muda di Bali
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert
-
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan Angkatan Muda NU dan Muhammadiyah, Terkait Materi Mens Rea
-
Sekuel Resmi Digarap, Igor Saykoji Unggah Foto Langka di Balik Layar Film 5 CM