Suara.com - Kartika Putri seketika lemas ketika melihat hidung buah hatinya, Khalisa Aghnia Bahira, berdarah akibat mengupil saat kukunya masih panjang.
Melihat foto yang diunggah istri Habib Usman bin Yahya di Instagram pada Jumat (13/8/2021), di lubang hidung Khalisa masih terdapat noda darah kering.
Bahkan, noda tersebut sampai membekas di kedua pipinya. Tetapi Khalisa tidak terlihat menangis atau kesakitan.
Kartika Putri mengatakan bahwa ini adalah kali pertama buah hatinya mengupil, sehingga merasa keenakan.
"MasyaAllah TabarakAllah. Si soleha baru pertama kali keenakan ngupil sampe begini. Gara-gara ibu telat gunting kuku (emoji sedih). Ibunya lemes, eh anaknya santai aja," tulisnya dalam caption.
Wanita 30 tahun ini pun meminta doa agar Khalisa lekas sembuh. "Doain @khalisaworld. Sehat selalu ya semua," tandas Kartika Putri dalam caption-nya.
Beberapa rekan artis mendoakan kesembuhan Khalisa, seperti Fairuz A Rafiq, Lee Jeong Hoon, dan Isabella Fawzi.
Sedangkan netizen mengira merah di hidung dan pipinya adalah lipstik atau make up lainnya.
"Itu darah kak? Ya allah kirain si kali lagi mainin make up," kata seorang netizen.
Baca Juga: Kartika Putri Murka Dituduh Sogok Polisi Tangkap dr Richard lee
"Kirain lipstik," imbuh netizen yang lainnya.
Ada juga yang mengira Khalisa makan buah naga, "Kirain abis makan buah naga. sehat terus anak sholehah."
Berita Terkait
-
Bukan Sekadar Pahit, Ini Kandungan Nutrisi Pare yang Ampuh Tangkal Radikal Bebas
-
5 Alat Kesehatan untuk Cek Gula Darah dan Kolesterol di Rumah, Mulai dari Rp100 Ribuan
-
Mengais Harapan dengan Kursi Roda: Logistik di Dapur Darurat Pasca-Banjir Aceh
-
Cara dan Syarat Daftar BPJS Kesehatan untuk Pasien Cuci Darah
-
5 Pilihan Teh Herbal yang Ampuh Turunkan Kadar Kolesterol, Mulai dari Rp20 Ribuan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
Film Horor Psikologis Return to Silent Hill Tayang di Indonesia Mulai 28 Januari 2026
-
Nikah Besok, Intip Perjalanan Cinta Ranty Maria dan Rayn Wijaya
-
Sinopsis Setan Alas! Pemenang Best Film JAFF 2023, Akhirnya Tayang di Bioskop
-
Kondisi Inul Daratista Drop Usai Pulang dari Korea, Pingsan di Kamar Mandi Hingga Masuk UGD
-
Dipisahkan Maut, Ini 7 Kenangan Perjalanan Cinta Reza Arap dan Lula Lahfah
-
Tujuh Tahun Menunggu, Setannya Cuan Jadi Panggung Terakhir Babe Cabita
-
Sinopsis Finding Her Edge, Serial Remaja tentang Ambisi, Cinta, dan Dunia Seluncur Es
-
Siap-Siap! 6 Film MGM Pictures Paling Dinanti Tahun 2026
-
4 Tanda Kepergian Lula Lahfah Disebut Meninggal dalam Kondisi Baik
-
Virgoun Restui Ahmad Dhani dengan Inara Rusli: Aku Sih Yes