Suara.com - Aktris Aurelie Moeremans membagikan pengalaman syuting film web series Kupilih Cinta di Pulau Alor, Nusa Tenggara Timur. Cuaca terik dan susah sinyal menjadi salah satu hal yang tak bisa dilupakan.
"Tiga minggu kami di sana dan lumayan dijemur, panas kan di sana," kata Aurelie Moeremans dalam jumpa pers virtual, Senin (6/12/2021).
"Makanya (kulit) makin eksotis banget kan," ucapnya lagi seraya tertawa.
Meski begitu, ia tak merasa minder dan buru-buru mengembalikan warna kulitnya. Mantan kekasih Marcello Tahitoe itu justru makin percaya diri.
"Emang dari sananya (bawaan lahir) sih udah gini (kukit coklat gelap), tapi aku makin eksotis makin pede," ujarnya.
Selain cuaca panas dan kulitnya yang terbakar, Aurelie Moeremans mengaku kesulitan berkomunikasi dengan keluarga dan kerabatnya. Sebab, selama di sana dia sulit mendapatkan sinyal.
"Ada beberapa lokasi di mana kami nggak dapat sinyal sama sekali. Bawa portable WiFi juga nggak ngaruh," kata Aurelie Moeremans.
Meski begitu, secara keseluruhan syuting berjalan seru dan menyenangkan. Pemeran Riri dalam series Kupilih Cinta itu juga menikmati perjalanannya dengan kerap membagikan momen petualangannya di Instagram.
"Tadi pagi di Wae Rebo.. What a fun trip! I just spent 24h without signal and it was awesome," tulis Aurelie dalam unggahan Instagram beberapa waktu lalu.
Baca Juga: Randy Pangalila Lakukan Aksi Ekstrem Menyelam di Laut Alor
Berita Terkait
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Hesti Purwadinata dan Suami Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!