Suara.com - Arie Untung ikut menyoroti perang yang saat ini terjadi diantara Rusia dan Ukraina. Ia menduga, sejarah perselisihan masa lalu menjadi penyebab kedua negara yang sempat menjadi sebuah kesatuan itu.
"Perang mantan saudara apakah jadi Perang dunia ke-3 Ukraina Rusia?" tulis Arie Untung dikutip dari instagram pribadinya, Jumat (25/2/2022).
Dalam unggahan tersebut, Arie Untung juga mengunggah video Tik Tok yang memperlihatkan kondisi mencekam di Ukraina. Presenter 46 tahun itu pun berharap konflik dua negara tak berdampak ke Indonesia.
"Semoga konflik ini dijauhkan dari negara kita," ucap Arie.
Arie Untung berdoa agar kekacauan di sana bisa lekas usai dan mendapatkan penyelesaian terbaik.
"Semoga cepet berakhir," ujar suami Fenita Arie ini.
Meski terlihat memahami konflik yang terjadi, Arie Untung tak banyak komentar di media sosialnya itu.
Sekedar informasi, Rusia baru saja menembakkan beberapa rudal ke kota-kota di Ukraina pada Rabu (23/2/2022) waktu setempat.
Serangan tersebut diduga karena Rusia menuntut diakhirinya ekspansi NATO ke arah timur. Presiden Rusia, Vladimir Putin mengatakan, salah satu alasannya menyerang Ukraina adalah para pemimpin kelompok separatis di Ukraina timur meminta bantuan Rusia.
Baca Juga: Hari Pertama Serangan Rusia Ke Ukraina, 137 Orang Tewas
Putin telah berulang kali mengklaim bahwa Rusia dan Ukraina adalah "satu" bagian dari peradaban Rusia yang juga mencakup negara tetangga Belarusia. Sementara itu, Ukraina menolak klaim Putin tersebut. Ukraina mengalami dua revolusi pada 2005 dan 2014.
Berita Terkait
-
Datang ke Aceh untuk Bantu Korban Banjir, Arie Untung Disambut Kehangatan
-
Pendapat 5 Artis Pria soal Poligami, Sonny Septian Tak Yakin Bisa Adil
-
Harga Minyak Dunia Kembali Mendidih, Gegara Aksi AS Mau Akhir Perang Rusia-Ukraina
-
Arie Untung Miris Lihat Kasus Perundungan Anak, Singgung soal Mafia Pendidikan Jual Agama
-
Pesantren Di-framing Buruk, Arie Untung Curiga Ada Hubungannya dengan Gaza
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Dipanggil Kamari 'Papa', Senyum Justin Hubner Disebut Mirip dengan Mendiang Dali Wasink
-
Drama Keluarga Beckham Berlanjut, Foto Brooklyn Tak Ada di Rangkuman Akhir Tahun David Beckham
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api
-
Disambangi Wali Kota Jakarta Pusat, Rumah Diding Boneng yang Roboh Segera Direnovasi
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh