Suara.com - Pesinetron Siti Anizah mendapat perawatan di rumah sakit. Kondisi tersebut diperlihatkan tak lama setelah ia mengaku jadi korban pelecehan seksual pemimpin partai.
"Aku tiba-tiba dirawat nih," tulis Siti Anizah di Instagram Story, Senin (14/3/2022).
Hingga hari ini Siti Anizah masih dirawat di rumah sakit. Dalam foto terbaru, Selasa (15/3/2022) pesinetron Cinderella itu terbaring di kasur dengan mengenakan masker.
"Alhamdulillah terima kasih semuanya buat doa dan support," tutur artis 32 tahun ini.
Siti Anizah menerangkan, ia awalnya hendak bercerita soal kejadian di mana sang artis mendapat pelecehan dari seseorang. Namun hal itu tak bisa dilakukan mengingat kondisinya yang drop.
"Tadinya mau spill ini, itu tentang kejadian kemarin. Tapi tiba-tiba dirawat," kata Siti Anizah.
"Merangkai kata-kata sulit ya, karena aku jadi lemot banget," imbuh mantan pacar Galih Ginanjar ini.
Untuk saat ini Siti Aniza hanya meminta doa kepada warganet. Ia berjanji akan bercerita soal kejadian yang menimpa dalam beberapa hari kedepan.
"Aku istirahat dulu ya," katanya.
Baca Juga: Jadi Korban Pelecehan Seksual, Siti Anizah Sebut Pelakunya Pimpinan Partai
Sebelum memperlihatkan kondisi tengah dirawat, Siti Anizah mengatakan mengalami hal buruk dari seseorang. Ironinya sosok itu adalah petinggi partai yang juga paham agama.
"Bagaimana pendapat kalian seorang pemimpin salah satu (bagian) partai besar di Indonesia adalah pelaku kekerasan atau pelecehan seksual? dan seorang pendiri menjabat Ketua Umum organisasi masyarakat dakwah," tulis Siti Anizah.
"Siapa korbannya? Aku," imbuhnya singkat.
Berita Terkait
-
Diancam Bakal Dipolisikan Terduga Pelaku Pelecehan di Bekasi, Richard Lee: Perlukah Saya Minta Maaf?
-
Dua Kakek Kembar di Bekasi Lecehkan Difabel, Aksinya Terekam Kamera
-
Menteri PPPA Kecam Pelecehan Seksual di Bekasi:Dalih Agama Tak Bisa Jadi Pembenaran
-
Sosok Anthony Norman: Kasus Eks Politisi PSI Mendadak Viral Lagi
-
Richard Lee Pasang Badan untuk Korban Pelecehan Ulama, Ini Alasannya!
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
Pilihan
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
-
Proyek Ponpes Al Khoziny dari Tahun 2015-2024 Terekam, Tiang Penyangga Terlalu Kecil?
Terkini
-
Letto Sulap Lagu Sandaran Hati Jadi Koplo di Synchronize Festival 2025
-
Ashanty Dilaporkan Mantan Karyawan, Diduga Dalangi Perampasan Aset
-
Richard Lee Cecar Hasan Nasbi: Jadi Komisaris BUMN karena Kedekatan atau Utang Jasa?
-
The Cottons Bahas Isu Keracunan MBG di Synchronize Fest, Ada 'Perdebatan' Kecil
-
Aksi Hindia di Synchronize Fest 2025, Bendera Palestina Berkibar di Layar Besar
-
Nonton Foo Fighters, Soleh Solihun Terkesan dengan Gaya Interaksi Dave Grohl
-
Nunung Srimulat: Kalau Gak Ditangkap, Mungkin Saya Sudah Mati
-
Sinopsis dan Alasan Nonton Genie, Make a Wish: Drama Baru Kim Woo Bin dan Bae Suzy di Netflix
-
Belum Lunasi Pembayaran Pembelian Lahan, Taqy Malik Disentil Pakai Kisah Sahabat Nabi Muhammad
-
Dituduh Tabrak Lari Sampai Dicap Pembunuh, Nadya Almira Sampai Takut ke Alfamart