Suara.com - Chandrika Chika sudah dipanggil polisi dan dijadikan sebagai saksi kasus dugaan pengeroyokan oleh Putra Siregar. Ia hanya diam seribu bahasa saat dicecar pertanyaan oleh wartawan setibanya di kantor polisi.
Para netizen lantas menuntut manajemen Chandrika Chika, Rans Entertainment agar mengeluarkan Chika. Netizen khawatir gadis 19 tahun itu bakal menjelekkan nama Rans.
Dikabarkan Chika bakal mendapat hukuman dari Rans Entertainment karena sering membuat masalah. Chika bahkan disebut terancam dipecat.
Kabar itu diungkap dan dibahas oleh youtuber Natasha Debora. Ia mengungkapkan bahwa Raffi sudah memberikan hukuman tegas kepada Chika.
"Akhirnya Raffi Ahmad memberikan hukuman keras terhadap Chika dan kasus Chika telah diselidiki oleh polisi lebih lanjut," ucap Natasha.
"Raffi Ahmad selaku manajemennya Chika menegaskan sudah memberikan hukuman yang sangat tegas dengan cara Chika sama sekali tak diberi pekerjaan endorse," pungkas Natasha.
"Bahkan katanya kalau dirasa hukuman ini belum cukup, pihak Rans Entertainment bisa memutuskan untuk mengeluarkan atau memecat Chika," imbuhnya.
Saat cuplikan video itu diunggah oleh akun IG @lambegosiip, para netizen langsung senang dan mencibir Chika.
"Bagus lah Raffi Ahmad... Gitu dong tegas... Dari pada malah bawa mudhorot," tulis netizen. "Setuju banget, dikeluarin aja dari manajemen," sahut lainnya.
Baca Juga: 5 Penyataan Chandrika Chika Soal Pengeroyokan yang Seret Putra Siregar Dan Rico Valentino
Sementara itu, para netizen lain mempertanyakan kebenaran pernyataan Natasha Debora tersebut.
"Tahu dari mana ya mbaknya? Ga ada sumbernya juga," tulis netizen. "Tau dari mana mbaknya, Raffi bilang di mana???" sahut lainnya.
Berita Terkait
-
Berapa Gaji Karyawan RANS Entertainment? Kini Banyak Pegawai Resign
-
Daftar Petinggi dan Pemegang Saham RANS Entertainment, Diguncang Isu Banyak Karyawan Resign
-
Bagaimana Cara Melamar Kerja di RANS Entertainment? Begini Syarat Umumnya
-
Syarat Kerja di RANS Entertainment, Heboh Isu Banyak Karyawan Resign meski Gaji Fantastis
-
Karyawan RANS Entertainment Ramai Mundur: Menguras Waktu dan Tenaga?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Kisah Pahit Naura Ayu Diremehkan Mantan Artis Cilik di Awal Karier, Membekas Sampai Sekarang
-
Nicholas Saputra Turun Langsung Salurkan Bantuan di Aceh, Tompi Disindir Netizen
-
Pernikahan Darma Mangkuluhur Jadi Sorotan, Brian McKnight Muncul sebagai Kejutan untuk Sang Ibu
-
Diduga Bela Timothy Ronald, Hotman Paris Sebut Ribuan Dosen Bisa Dipenjara!
-
Dikaitkan dengan Buku Aurelie, Roby Tremonti Nangis-Nangis Minta Diundang ke Podcast Denny Sumargo
-
Astrid Tiar Semprot Inara Rusli Soal Deadline Status ke Suami Orang: Minta Maaf, Bukan Ngelunjak!
-
Banyak Rumah Produksi Mau Angkat Buku Broken Strings ke Layar Lebar, Aurelie Moeremans Kaget
-
Andien Ungkap Trauma Masa Lalu Usai Membaca Buku 'Broken Strings' Aurelie Moeremans
-
Ceritanya Viral, Begini Cara Beli Buku Fisik Broken Strings Karya Aurelie Moeremans
-
Mengenal Sosok Tata Cahyani: Mantan Menantu Soeharto yang Kini Jadi Mertua DJ Patricia Schuldtz