Suara.com - Atalia Praratya tak kuasa menahan tangis saat melakukan video call bersama suaminya, Ridwan Kamil. Momen itu terjadi ketika Ridwan Kamil selesai memandikan anak mereka, Emmeril Kahn Mumtadz alias Eril di Swiss.
Hal itu terlihat dalam postingan terbaru Bu Cinta sapaannya di Instagram Story pada Jumat (10/6/2022).
Atalia Praratya bersama mertuanya awalnya tampak menyimak omongan dari Ridwan Kamil. Sampai akhirnya tangisannya pecah.
"Masya Allah," kata Atalia Praratya sembari menangis dan menutup mulutnya.
Dalam keterangan video sendiri dijelaskan bahwa peristiwa ini diambil seusai Ridwan Kamil memandikan jenazah Eril.
"Video call bersama Kang Emil setelah prosesi memandikan jenazah," tulisnya sebagai caption.
Seperti diketahui, Eril terseret arus saat berenang di sungai Aare, Bern, Swiss pada 26 Mei 2022 waktu setempat.
Oleh keluarga, Eril kemudian dinyatakan meninggal dunia pada 2 Juni 2022. Sebab sampai hari itu, pencarian Eril belum membuahkan hasil.
Hingga akhirnya, jenazah Eril ditemukan di bendungan Engehalde, Bern, Swiss pada Rabu (8/6/2022) pagi waktu Swiss.
Baca Juga: Desy Ratnasari Bongkar Momen Pilu Ridwan Kamil: Jam 11 Malam Nangis sambil Doakan Eril
Kini, Ridwan Kamil sudah berada di Swiss untuk menjemput jenazah anaknya agar bisa dimakamkan di Indonesia.
Dalam pernyataannya, Ridwan Kamil menyebut jenazah anaknya utuh meskipun tenggelam selama 14 hari. Bahkan aroma jasadnya pun harum.
Tag
Berita Terkait
-
Ridwan Kamil Wajib Nafkahi Putri Semata Wayangnya Zahra Rp20 Juta per Bulan Usai Bercerai
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
-
Status Arkana Terungkap di Tengah Perceraian Ridwan Kamil-Atalia, Ternyata Masih 'Anak Negara'
-
Ridwan Kamil Dapat Hak Asuh Arkana Usai Cerai dari Atalia Praratya, Kuasa Hukum Bantah Isu Liar
-
Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Resmi Bercerai, Tak Ada Masalah Gono-Gini?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Totalitas Putri Intan Kasela di Film Kuyank, 5 Hari Berendam di Rawa Lumpur
-
Trailer Balas Budi Resmi Rilis, Michelle Ziudith Jadi Korban Bunglon Penipu Cinta
-
Sinopsis The Mummy: Kembalinya Putri yang Hilang Jadi Mimpi Buruk
-
Sosok Artis Arogan di Buku Aurelie Moeremans Dicurigai Sebagai Nikita Willy
-
Film Komedi Romantis "Macam Betool Aja" Siap Tayang 12 Februari: Tiga Sahabat Sabotase Pernikahan
-
Sinopsis The Night Manager Season 2, Tom Hiddleston Kembali dengan Misi Baru yang Lebih Berbahaya
-
Tak Pernah Minta Maaf ke Istri Pertama Insanul, Inara Rusli Batal Diundang TV Usai Diprotes
-
Nathalie Holscher Sindir Anak-Anak Sule yang Lupa Adiknya?
-
Kisah Pahit Naura Ayu Diremehkan Mantan Artis Cilik di Awal Karier, Membekas Sampai Sekarang
-
Nicholas Saputra Turun Langsung Salurkan Bantuan di Aceh, Tompi Disindir Netizen