Suara.com - Artis cantik Arumi Bachsin belum lama ini memperlihatkan seperti apa rumah sementara yang ditempatinya bersama suaminya, Emil Dardak. Dia juga memperlihatkan sisi unik kondisi rumah yang menjadi tempat tinggalnya sekarang.
Dalam salah satu unggahan video terbarunya, Arumi tampak memperlihatkan rumahnya dalam sebuah tur singkat. Rumah tersebut merupakan tempat tinggal sementara Arumi dan suami selama rumah utama mereka direnovasi.
1. Seperti inilah potret nampak depan rumah Arumi Bachsin dan Emil Dardak. Bergaya minimalis, cat tembok rumah politisi ini didominasi warna putih. Rumah tersebut merupakan tempat tinggal sementara karena hunian utama keluarga ini tengah direnovasi.
2. Begitu masuk rumah, Arumi langsung menuju ke bagian ruang keluarga yang terdapat dalam satu ruangan dengan tempat makan dan dapur.
3. Cat dinding ruang keluarga dan ruang makan sengaja dibedakan oleh Arumi agar tidak monoton dan terlihat lebih luas. Warna tersebut juga merupakan hasil pilihannya dengan sang suami, Emil Dardak.
4. Ruang keluarga sengaja dicat agak terang yang merupakan warna kesukaan Arumi. Warna tersebut ia dapatkan setelah mencampurkan beberapa warna cat.
5. Untuk mempercantik ruangan tersebut, ibu dua anak ini sengaja membeli sofa dengan warna senada.
6. Sementara untuk ruang makan, istri politisi tersebut memilih warna yang lebih berani, yakni hijau sage. Meja makan putih dan kursi merah pun memberikan nuansa yang berbeda dengan ruang keluarga.
7. Sama sekali berbeda ruang sebelumnya, Arumi menggunakan warna serba putih untuk bagian dapurnya. Mulai dari lemari, meja, hingga perabot semuanya berwarna senada.
Baca Juga: Dituding Sombong Tak Mau Salaman, Arumi Bachsin Ngaku Lalai: Gak Kelihatan
8. Tertarik dengan dekorasi, Arumi Bachsin mengaku sering bereksperimen dengan desain rumahnya. Artis keturunan Belanda, Jerman, dan Palembang itu bahkan telah membayangkan perpaduan warna apa yang akan ia aplikasikan untuk dinding sekat pada bagian luar rumahnya.
Nah, bagaimana menurutmu? Meski sederhana, rumah Arumi Bachsin terlihat nyaman dan bikin betah dirumah nih.
Kontributor : Nur Khasanah
Berita Terkait
-
Kasatgas Tito Karnavian Dorong Percepatan Renovasi Sekolah Terdampak Banjir di Pidie Jaya
-
Usai Renovasi, Benteng Kastela Ternate Siap Tarik Wisatawan
-
8 Cara dan Prompt AI Membuat Video Renovasi Rumah Berantakan Jadi Rapi
-
Mendagri: Pemerintah Siapkan Bantuan Renovasi dan Hunian bagi Warga Terdampak Bencana Sumatra
-
Sentil Realita Seorang Ibu di Indonesia, Arumi Bachsin Minta Jangan Abaikan Kebahagiaan Perempuan
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Lebih dari Sekadar Sekuel, Teman Tegar Maira Bawa Misi Penyelamatan Hutan Papua
-
Dibongkar Beby Prisillia, Onadio Leonardo Bebas Rehabilitasi Narkoba Besok
-
Sinopsis Portraits of Delusion, Reuni Bae Suzy dan Kim Seon Ho di Drakor Thriller Misteri
-
Sabrina Chairunnisa Sentil Warganet yang Menghakimi Lula Lahfah
-
Viral Pak RT di Jakarta Mendunia Gara-Gara Ubah Got Jadi Kolam Lele, Diundang TV Nasional China
-
Anggap Temannya Miskin, Perempuan Ini Minta Bayi Kembar yang Baru Dilahirkan
-
Ibu Dali Wassink Sebut Justin Hubner Bukan 'Ayah Baru' Kamari, Jennifer Coppen Tak Terima?
-
Alasan Jule Lepas Jilbab, Bukan Karena Masalah Rumah Tangga
-
Jule Samakan Pernikahan dengan Kontrak Bisnis: Jangan Nikah Muda, Senang-Senang Dulu
-
5 Artis Merenungi Kembali Keputusan Nikah Muda, Terbaru Jule