Suara.com - Nikita Mirzani masih tak terima usai kasus hukum melawan Dito Mahendra dibandingkan dengan almarhumah Vanessa Angel hingga Angelina Sondakh. Melalui Instagram, Selasa (27/7/2022) mantan istri Sajad Ukra ini berkata bahwa masalah yang saat ini ia hadapi tidak sebesar dua naman tersebut.
"Memangnya kasus besar apa sih yang pernah hinggap di hidup saya? Kasus apa sih yang besar? Yang ada itu malah kasus saya yang receh selalu dibesar-besarkan," ujar Nikita Mirzani.
Nikita Mirzani juga heran melihat banyak pihak yang terkesan ingin memenjarakannya meski hanya karena masalah sepele.
"Kalian ini seperti dibutakan mata dan hatinya. Pengin banget lihat saya dipenjara," kata seteru Dewi Perssik ini sambil membubuhkan emoji tertawa.
Bagi Nikita Mirzani, tak masalah bila memang ada orang yang membencinya. Namun perempuan 36 tahun ini menyayangkan banyaknya pihak yang menurut dia asal membenci tanpa dasar yang jelas.
"Sah-sah saja benci sama saya, tapi bencinya kalian harus terlihat pintar dong. Sudah benci tapi 'oneng' ya sama saja bohong," ucap Nikita Mirzani.
Oleh karena itu, Nikita Mirzani berpesan pada pihak-pihak yang membencinya untuk tidak perlu khawatir dia lari dari proses hukum. Tanpa ditahan sekalipun, Nikita menyatakan siap bertanggung jawab atas perbuatannya terhadap Nindy Ayunda dan Dito Mahendra.
"Saya orangnya berani bertanggung jawab kok atas apa yang saya lakukan. Setiap perbuatan saya dapat saya pertanggungjawabkan asal semua sesuai SOP dan tidak dibuat-buat," imbuh mantan kekasih John Hopkins ini.
Berita Terkait
-
Pernyataannya Soal Bencana Aceh Viral, Dewi Perssik Spill Akun yang Diduga Edit Videonya
-
Soroti Kunjungan Presiden, Dewi Perssik Bandingkan Banjir Aceh dan Jember: Masih Mending
-
Bandingkan Kunjungan Presiden di Jember, Ucapan Dewi Perssik Soal Bencana Aceh Tuai Kritik Pedas!
-
Kaleidoskop 2025: Deretan Artis Masuk Penjara, dari Nikita Mirzani hingga Onadio Leonardo
-
Hukuman Nikita Mirzani Diperberat: Vonis Banding Naik Jadi 6 Tahun?
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Masih Cari Job MC Meski Jadi Wakil Bupati, Pembelaan Ramzi Tuai Kritik
-
Rayakan Tahun Baru, Joget Centil Marion Jola Lawan Hujan di Panggung Bundaran HI
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Sinopsis The Snitch: Persaingan Panas Jaksa dan Polisi di Balik Kasus Narkoba