Suara.com - Ivan Gunawan memuji penampilan Zafira Ramadhani di ajang Indonesia's Got Talent. Saat itu, perempuan 13 tahun ini unjuk kebolehan menari.
"Kebetulan aku pernah ikut Putra Putri Cilik Tari Indonesia tahun 2021. Dan alhamdulillah bisa jadi pemenangnya." kata Zafira Ramadhani ketika memperkenalkan dirinya.
"Tertarik di pigeon? Ntar delapan tahun lagi cari saya yah," sahut Ivan Gunawan yang bertindak sebagai juri.
"Siap kak Igun," ujar Zafira Ramadhani antusias.
Kemudian, bocah asal Balikpapan ini menyuguhkan performa yang luar biasa. Dia menarikan tradisional modern yang dicampur latin dance.
Di akhir pertunjukkan, Zafira Ramadhani juga sempat memberikan gerakan yang mengundang decak kagum para dewan juri.
"Pengen gue beli gaya lo. Keren banget sih. Aku suka banget sama body language kamu," puji Ivan Gunawan.
Igun sapaannya bahkan berniat mengajak Zafira Ramadhani buat berkarier di Jakarta.
"Kalau kamu umur 19 tahun sudah aku ajak tinggal di Jakarta," ucap Ivan Gunawan.
Baca Juga: Umbar Foto Mesra, Ivan Gunawan Pamer Pria 'Simpanan' Selama 15 Tahun
"Mau," tutur Zafira Ramadhani antusias.
"Anak ini daya hayal tinggi. Ini perempuan tapi auranya bencong. Nggak bisa dibeli sama apa-apa. Daya hayal kamu tembus langit," tutur Ivan Gunawan.
Pujian bukan cuma datang dari Ivan Gunawan, dari Rossa pun juga.
"Dia nggak cuma bisa nari tapi juga bisa akting. Kita kayak lagi nonton teater. Aku suka banget," beber Rossa.
Berkat penampilan memukau tersebut, Zafira Ramadhani sendiri berhasil lolos ke babak berikutnya.
Berita Terkait
-
Ivan Gunawan Curhat soal Penyakit Ain, Ustaz Felix Siauw Ungkap Cara Menangkalnya
-
Rossa Salurkan Zakat Mal Rp500 Juta untuk Korban Bencana di Sumatra, Ajak Publik Ikut Bergerak
-
Baru Audisi Pertama, Peserta Indonesian Idol 2025 ini Sudah Diprediksi Jadi Pemenang
-
Road to Garis Poetih Raya Festival 2026, Langkah Besar Ivan Gunawan Sambut Ramadan
-
Otak Kerja Terus! Rossa Ungkap Vidi Aldiano Tetap Produktif meski Berjuang Lawan Kanker
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Film 5 CM Kembali dengan Sekuel Revolusi Hati, Bukan Lagi Soal Pendakian Gunung
-
Setahun Bebas dari Penjara, Mantan Sopir Vanessa Angel Tubagus Joddy Lamar Kekasih
-
Denny Sumargo Respons Isu Pelukan dengan Ani-ani di Bali
-
Masih Sayang, Erika Carlina Minta Netizen Jangan Sentil DJ Bravy Terus
-
Putri Tommy Lee Jones Ditemukan Meninggal di Kamar Hotel pada Malam Tahun Baru
-
Andhara Early Umumkan Perceraian dengan Bugi Ramadhana, setelah 14 Tahun Berumah Tangga
-
Sesali Foto Bareng Sitok Srengenge, Sal Priadi Tegaskan Sikap Lawan Kekerasan Seksual
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Dibintangi Jeno dan Jaemin NCT, Drama Wind Up Resmi Umumkan Poster dan Jadwal Tayang
-
160 Ribu Orang di Sarinah Pilih Hening demi Korban Bencana: Tiara Andini hingga Donasi Miliaran