Suara.com - Sejumlah artis Tanah Air akhirnya menjalani puasa Ramadan pertama dengan status baru yaitu sebagai seorang istri. Hal itu membuat ibadah puasa menjadi lebih spesial karena saat sahur dan berbuka mereka akan didampingi oleh orang terkasih.
Bahkan bagi Sivia Azizah Ramadan kali ini bukan hanya sebagai istri tapi juga ibu karena ia baru saja melahirkan anak pertamanya. Lantas siapa saja artis yang jalani Ramadan pertama sebagai istri? Berikut daftarnya!
1. Kiky Saputri
Komedian Kiky Saputri yang menikah dengan Muhammad Khairi pada 28 Januari 2023 lalu akhirnya merasakan Ramadan dengan status baru sebagai istri. Ramadan tahun ini pun menjadi lebih istimewa baginya.
2. Maudy Ayunda
Menikah dengan pria keturunan Korea Selatan pada 22 Mei 2022 lalu, membuat Ramadan ini lebih spesial. Sebab saat sahur dan berbuka ia ditemani oleh suami tampannya, Jesse Choi.
3. Amanda Khairunnisa
Adik Maudy Ayunda yang juga terjun ke dunia akting menyusul kakaknya menikah dengan pria bule yang sudah dipacarinya selama 5 tahun, Tavan Dutton. Artinya Ramadan 1444 H menjadi yang pertama bagi pemeran Nyai Ontosoroh muda dalam film Bumi Manusia (2019) ini sebagai seorang istri.
4. Sabrina Chairunnisa
Baca Juga: 7 Momen Nassar Dijenguk Rekan Artis, Ada Sang Mantan Istri Muzdalifah Bareng Fadel Islami
Setelah bertahun-tahun pacaran, Sabrina Chairunnisa resmi menjadi nyonya Corbuzier pada 6 Juni 2022 lalu. Ia dan Deddy Corbuzier pun akhirnya bisa menjalani ibadah Ramadan bersama-sama. Mengingat Deddy Corbuzier juga sudah menjadi mualaf sejak 2019.
5. Masayu Clara
Berpacaran selama empat tahun, Masayu Clara melepas masa lajangnya usai dinikahi sang pacar pada 20 Mei 2022. Kini ia sedang menikmati masa-masa indah sebagai seorang istri dan menjalani ibadah Ramadan bersama suaminya.
6. Adinda Azani
Bulan Ramadan 2023 menjadi bulan yang sangat membahagiakan bagi Adinda Azani yang baru saja menyandang status istri. Kebahagiaan bertambah karena saat ini ia dan suaminya Armand sedang menunggu kelahiran calon buah hati mereka yang masih berada dalam kandungan.
7. Glenca Chysara
Berita Terkait
-
7 Momen Nassar Dijenguk Rekan Artis, Ada Sang Mantan Istri Muzdalifah Bareng Fadel Islami
-
Ivan Gunawan Larang Rekan-Rekan Artis Jenguk Nassar di Rumah Sakit, Ada Apa?
-
Ibu Ferry Irawan Heran, Anaknya Dipenjara Meski Belum Terbukti Bersalah: Apa Karena Artis?
-
Bajrangi Bhaijaan 2 Siap Digarap, Peran Kareena Kapoor Akan Diganti Artis Lain
-
9 Potret Aming Buka Puasa Bareng Rekan Artis, Penampilan Macho Curi Perhatian
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
Aktor Veteran Ahn Sung Ki Meninggal Dunia di Usia 74 Tahun Akibat Kanker
-
Kabar Duka, Istri Pedangdut Legendaris Mansyur S Meninggal Dunia
-
Viral Saudara Leya Princy Ngaku Pernah Dilecehkan Penyanyi yang Sudah Meninggal, Siapa?
-
Ayu Ting Ting Pasang Badan Bela Ipar Soal Tudingan Numpang Hidup
-
Rumah Ambruk, Diding Boneng Kini Numpang Hidup di Bekas Kediaman Komeng
-
Via Vallen Umumkan Hamil Anak ke-2, Pamer Baby Bump di Tengah Salju
-
Heboh Pernyataan Pandji Pragiwaksono soal Ahmad Dhani di Tengah Promosi Spesial Netflix 'Mens Rea'
-
Demi Anak, Andi Soraya Jenguk Steve Emmanuel yang Baru Bebas dari Penjara
-
Ikhlas Melepas Ayah, Gilang Dirga Sambut Tahun 2026 dalam Suasana Duka
-
Ruben Onsu Merasa Figurnya Dibikin Mati, Cemburu Anak-anaknya Panggil Giorgio Antonio 'Papa'?