Suara.com - Artis Korea, Uhm Jung Hwa bakal membintangi drama barunya, Doctor Cha atau Doctor Cha Jung Sook. Serial tersebut akan tayang di Netflix d bulan ini.
Selain Uhm Jung Hwa Doctor Cha juga dibintangi artis Korea lain seperti Kim Byung Chul, Myung Se Bin, dan Min Woo Hyuk.
Nah penasaran dengan potret adu peran para pemain drama Doctor Cha. Yuk kepoin detail karakter dan kesan-kesan mereka terhadap dramanya seperti dilansir dari berbagai sumber.
1. Uhm Jung Hwa akan menjadi pemeran utama di drama ini sebagai Cha Jung Sook, wanita yang beralih dari ibu rumah tangga selama 20 tahun menjadi seorang residen medis tahun pertama. Ini merupakan drama baru dari penyanyi dan aktris berusia 53 tahun tersebut usai Our Blues tahun 2022 lalu.
2. Cha Jung Sook menikah dengan Seo In Ho (Kim Byung Chul), seorang kepala ahli bedah di rumah sakit universitas. Cha Jung Sook memutuskan kembali ke jalurnya sebagai dokter setelah 20 tahun menjadi ibu rumah tangga dan selamat dari krisis tak terduga.
3. Keputusan Cha Jung Sook untuk mengambil sekolah kedokteran lagi ini jadi titik balik dalam hidupnya setelah sebelumnya sempat meninggalkan kariernya demi keluarga. Kisah pencapaian impian seseorang tanpa memandang usia dan keadaan inilah yang membuat Uhm Jung Hwa jatuh cinta pada naskahnya.
4. Suami Cha Jung Sook yang bernama Seo In Ho akan diperankan oleh aktor senior Kim Byung Chul. Seo In Ho yang cerewet dan sensitif menjabat sebagai kepala ahli bedah di rumah sakit universitas. Seo In Ho ternyata menyimpan rahasia mengejutkan di balik sikapnya yang tenang dan perfeksionis.
5. Cha In Ho lupa bersyukur kalau istrinya rela meninggalkan karier demi keluarga. Dia menghadapi krisis saat Cha Jung Sook menjelma sebagai wanita yang baru dan ingin menjadi seorang residen medis. Doctor Cha adalah drama baru Kim Byung Chul usai All of Us Are Dead tahun lalu.
Itu dia beberapa potret adu peran pemain drama Doctor Cha, drakor baru Uhm Jung Hwa, Kim Byung Chul, Myung Se Bin, dan Min Woo Hyuk.
Baca Juga: Jadi Seorang Dokter Cantik, Intip 5 Pesona Uhm Jung Hwa di Drama Doctor Cha
Kontributor : Yoeni Syafitri Sekar
Berita Terkait
-
Drakor Doctor Cha Resmi Lanjut Season 2, Masih Dibintangi Uhm Jung Hwa?
-
Sinopsis dan Fakta Menarik My Troublesome Star, Drakor Baru Uhm Jung Hwa dan Song Seung Heon
-
Ada Uhm Jung Hwa, Ini 4 Pemeran Utama Drama Korea My Troublesome Star
-
Uhm Jung Hwa dan Song Seung Heon Bakal Reuni di My Precious Star
-
Ada Uhm Jung Hwa, Ini 4 Jajaran Pemeran Utama Drama Korea My Precious Star
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Sesali Foto Bareng Sitok Srengenge, Sal Priadi Tegaskan Sikap Lawan Kekerasan Seksual
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Dibintangi Jeno dan Jaemin NCT, Drama Wind Up Resmi Umumkan Poster dan Jadwal Tayang
-
160 Ribu Orang di Sarinah Pilih Hening demi Korban Bencana: Tiara Andini hingga Donasi Miliaran
-
MNET Bocorkan Reuni Wanna One di Awal 2026, Reality Show Jadi Proyek Perdana
-
Marion Jola Ikut Geram dengan Sikap Tengil Insanul Fahmi
-
Dilaporkan Istri Sah ke Polisi, Satu Cara Ini Disebut Bisa Selamatkan Inara Rusli dari Jeratan Hukum
-
Sinopsis Wonder Man, Perjalanan Aktor Hollywood Masuk Dunia Superhero
-
Analisis Deolipa Yumara: Kenapa CCTV Ilegal Tetap Bisa Seret Inara Rusli di Kasus Zina
-
Siap Lepas Masa Lajang, Ini Deretan Pasangan Artis yang Berniat Gelar Pernikahan di 2026