Suara.com - Proses taaruf dalam mencari jodoh belakangan menjadi trend di generasi anak muda zaman sekarang. Bahkan hal tersebut dijadikan sebagao cara yang halal untuk menuju ke pernikahan.
Taaruf merupakan perkenalan atau saling mengenal yang dianjurkan dalam Islam. Tujuannya untuk menyempurnakan agama menuju kejenjang pernikahan.
Tidak hanya orang biasa, beberapa publik figur di tanah air juga memilih taaruf dalam mencari pasangan.
Lantas siapa saja artis yang menjalani taaruf sebelum menikah? Berikut rangkumannya.
1. April Jasmine dan Ustaz Solmed
Taaruf April Jasmine dan Ustaz Solmed pada 2011 rupanya juga mengundang pro dan kontra. Pasalnya proses taaruf April Jasmine dan Ustaz Solmed dianggap menyimpang. Selama proses taaruf, April Jasmine dan Ustaz Solmed rupanya kedapatan sering jalan berduaan.
2. Dinda Hauw dan Rey Mbayang
Sedangkan Dinda Hauw dan Rey Mbayang mulai menjalani taaruf saat tengah membangun chemistry untuk film Cinta Subuh. Rey Mbayang mulai tertarik kepada Dinda Hauw yang tidak mau diajak bersalaman sehingga dinilai punya prinsip kuat.
3. Kartika Putri
Baca Juga: Rey Mbayang Tak Salahkan Warganet yang Mengkritik Dirinya soal Mendidik Dinda Hauw
Pernikahan Kartika Putri dan Habib Usman bin Yahya pada 2018 pun terbilang mengejutkan. Tanpa ada kabar dekat atau berpacaran, Kartika Putri resmi menikahi duda tiga anak tersebut setelah menjalani taaruf beberapa bulan.
4. Vebby Palwinta
Tak perlu waktu lama untuk Vebby Palwinta mantap menikah dengan Razi Bawazier. Selama taaruf, Vebby Palwinta mengetahui visi misinya dengan Razi Bawazier searah sehingga akhirnya memutuskan menikah.
5. Ben Kasyafani
Kegagalan pernikahan dengan Marshanda membuat Ben Kasyafani lebih berhati-hati dalam memilih pasangan sekaligus ibu dari putrinya, Sienna. Pernikahan Ben Kasyafani dan Nesyana Ayu Nabila alias Ines melalui proses taaruf kini telah memasuki tahun ketujuh.
6. Dude Harlino dan Alyssa Soebandono
Berita Terkait
-
Bumi Watu Obong Jadi Wajah Budaya Gunungkidul di Malam Puncak Mataf Unisa
-
Heboh! Ta'aruf Berujung Petaka, Pria Pinrang Syok Calon Istri Bercadar Ternyata Om-Om Berkumis
-
Rahasia Dinda Hauw Hadapi Tantangan Jadi Ibu: Dukungan dan Didengar Itu Penting!
-
7 Momen Menarik Lebaran Artis di Kampung Halaman, Ada Arief Muhammad Hingga Uya Kuya
-
Ultah Kedua di Tanah Suci, Kaba Putra Dinda Hauw Resmi Lepas ASI
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Isu Cerai, Warganet Ungkit Lagi Romansa Lama Putri Tanjung dengan Gofar Hilman
-
Setahun Pacaran, El Rumi Lamar Syifa Hadju di Swiss
-
Reino Barack Bikin Masjid di Perumahan Islami, Warganet Langsung Bandingkan dengan Suami Luna Maya
-
Baru Cerai dari Pratama Arhan, Unggahan Azizah Salsha Isyaratkan Move On
-
Eks Karyawan Tuding Ashanty Lakukan Penggelapan Pajak
-
Kantongi Bukti, Sahara Rental Mobil Tuding Yai Mim Pernah Pamer Video Intim dengan Istrinya
-
4 Film dan Drama Korea Terbaru Bae Suzy: Genie, Make a Wish Lagi Trending
-
Taqy Malik soal Tudingan Bangun Masjid di Tanah Sengketa: Setiap Cerita Punya 2 Wajah
-
Bukan Masalah Parkir, Sahara Ngaku Berulang Kali Dilecehkan Yai Mim Secara Verbal
-
30 Tahun Adem Ayem, Inul Daratista Bongkar Ketakutan Terbesarnya dengan Adam Suseno