Suara.com - Persaudraan Alumni (PA) 212 menolak konser Coldplay di Jakarta lantaran para personel band rock tersebut mendukung kampanye Lesbian, Gay, Biseksual, dan Trangender (LGBT). Mereka bahkan mengancam akan mengebung bandara dan mengusir Chris Martin dkk setibanya.
Berbeda dengan pandangan mereka, Ustaz Derry Sulaiman justru tidak mempermasalahkan adanya konser Coldplay pada November 2023 mendatang.
"Derry Sulaiman tidak takut dengan konser Coldplay," kata Ustaz Derry Sulaiman, mengutip unggahannya di TikTok, Kamis (18/6/2023).
Namun sebelum memutuskan hal itu, Ustaz Derry Sulaiman lebih dulu mencari tahu isi dari lagu yang dinyanyikan Coldplay. Mantan gitaris band metal Betrayer ini ingin tahu apakah mereka secara terang-terangan mendukung LGBT.
Menurut Ustaz Derry Sulaiman, hal tentang LGBT sebaiknya tidak perlu dibahas lagi karena bisa mengundang rasa penasaran publik akan hal itu.
"Cukuplah kebatilan dihentikan dengan tidak membicarakannya. Jadi khawatir kalau itu dibicarakan terus, malah orang yang enggak tahu tentang empat huruf itu, dia kepoin, apa sih itu? Malah dia jadi kepengin tahu. Ini bahaya ini," imbuh lelaki 44 tahun ini.
Hal yang paling membuat Ustaz Derry Sulaiman takut adalah ancaman pengepungan di bandara benar-benar dilakukan.
"Ketakutan itu ketika mendengar ancaman mengepung airport. Ya, kita yang akan kena dampak banyak di dunia mata internasional," tutur Ustaz Derry Sulaiman.
Karenanya, Ustaz Derry Sulaiman menyarankan untuk melakukannya secara elegan bila ingin menolak.
Baca Juga: Beri Selamat Jennifer Coppen, Sederet Artis Ini Dihujat Normalisasi Hamil di Luar Nikah
Berita Terkait
-
5 Tips War Tiket Konser, Apa Perlu Sewa Warnet?
-
Andhika Pratama Geram Tiket Coldplay Dijual Calo dengan Harga Rp30 Juta!
-
Netizen Seret Nama Rafael dan Morgan Dalam Kasus Peceraian Desta dan Natasha Rizki, Ada Apa?
-
Ada Kemungkinan Konser Coldplay di Jakarta Akan Menambah Hari
-
Siap-Siap! Band Rock Tilly Birds Bakal Gelar Konser di Jakarta
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Khusus Hari Ini, Promo M-Tix Buy 1 Get 1 Free untuk Film Musuh Dalam Selimut
-
Inara Rusli Akui Pernah Pukul Anak, Tuduhan Mantan Mertua Benar
-
Beda Prinsip Soal Istri, Intip 6 Adu Gaya Indra Priawan vs Ibrahim Risyad
-
Inara Rusli Mual Dengar Ucapan Insanul Fahmi 'I Love You Mawa, I Love Inara'
-
Polemik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi, Respons Kaka Slank Dihubungi Kuburan Band
-
Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!
-
Review Penunggu Rumah: Buto Ijo, Upaya Gandhi Fernando Angkat Mitologi yang Terlupakan.
-
Viral Pengakuan Netrzen Lihat dr Richard Lee Jalan Bareng Cewek Muda di Bali
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas