Suara.com - NMIXX sukses menggelar showcase perdana di Jakarta. Bertajuk 'Nice To Mixx You', acara ini dihelat di The Kasablanka Hall, Jakarta Selatan pada Jumat (9/6/2022).
Showcase NMIXX bertabur keceriaan sejak penampilan awal Lily cs. Menyanyikan lagu Tank, idol asuhan JYP Entertainment ini tampil dengan seragam sekolah.
"Selamat datang semuanya, nice to meet you," kata Lily di panggung.
Showcase NMIXX yang berlangsung selama dua jam bukan hanya berisi aksi panggung dari penyanyi yang debut pada 2022 ini.
Lalu apa saja momen tak terlupakan selama showcase NMIXX? Berikut rangkumannya.
1. Lily terapkan aturan
Lily membuat aturan kepada penggemarnya, Nswer selama showcase berlangsung. Ia mau agar semua orang yang hadir bisa bersenang-senang selama acara.
"Aturan di showcase kita adalah have fun. Jadi aku akan bikin semua yang di sini nyanyi bersama," ucap Lily.
2. Hadiah dari Lily buat fans
Baca Juga: Bikin Aturan di Showcase NMIXX, Lily Kasih Hadiah ke Fans
Lily bukan hanya membuat peraturan, tetapi juga menyiapkan hadiah. Guna membuat penggemar makin gembira, sang idol bersama member lain menyanyikan lagu Twice berjudul TT.
"Ini adalah hadiah yang kami siapkan," ujar Jiwoo.
3. NMIXX nyanyikan lagu Satu Satu Aku Sayang Ibu
Jika biasanya para artis Korea menyanyikan lagu penyanyi atau grup band Indonesia saat tampil di sini, beda halnya dengan NMIXX.
Jiwoo cs memilih lagu anak-anak berjudul Satu Satu Aku Sayang Ibu. "Lagu ini khusus untuk Nswer," ucap Lily.
4. Tangis NMIXX pecah melihat kejutan dari fans
Berita Terkait
-
Bikin Aturan di Showcase NMIXX, Lily Kasih Hadiah ke Fans
-
Persiapan NMIXX Jelang Showcase di Jakarta Hari Ini
-
NMIXX Kenalkan Album Expergo Sebelum Showcase di Jakarta, Maknanya Dalem Banget
-
Jelang Gelar Showcase di Jakarta, NMIXX Penasaran dengan Rasa Nasi Goreng Hingga Bali
-
NMIXX Akui Gugup Jelang Showcase Perdana di Jakarta
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert
-
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan Angkatan Muda NU dan Muhammadiyah, Terkait Materi Mens Rea
-
Sekuel Resmi Digarap, Igor Saykoji Unggah Foto Langka di Balik Layar Film 5 CM
-
Demi Peran di Algojo, Arya Saloka Rela Ubah Fisik Secara Ekstrem
-
Pendapat 4 Suami Artis Bila Istri Pilih Jadi IRT, Kembali Disorot Gara-Gara Ibrahim Risyad