Suara.com - Kabar kurang menyenangkan datang dari aktor senior, Pierre Gruno. Dia duga dilaporkan atas kasus dugaan penganiayaan.
Bintang film The Raid dikabarkan berselisih dengan seorang lelaki berinisial GDS di salah satu bar hotel di kawasan Cilandak, Jakarta Selatan.
Pierre Gruno dilaporkan GDS dengan Pasal 351 KUHP tentang penganiayaan. Hingga saat ini, Polres Metro Jakarta Selatan masih mendalami kasus yang menyeret aktor senior tersebut.
Penasaran dengan sosok Pierre Gruno? Berikut ulasannya.
1. Biodata Pierre Gruno
Pierre Gruno merupakan aktor kelahiran 29 Agustus 1953 bernama asli Pierre Andreas Sadaq Hamid. Pria beragama Katolik ini merupakan lulusan Institut Kesenian Jakarta jurusan Teater.
Pierre Gruno merupakan keturunan Indonesia-Belanda. Ayah Pierre Gruno seorang pengusaha asal Belanda yang menikahi wanita Indonesia. Ia memiliki dua saudara perempuan dan satu saudara laki-laki.
2. Perjalanan Karier Pierre Gruno
Sebelum menjadi seorang aktor, Pierre Gruno lebih dulu mengawali karier sebagai model catwalk. Hingga akhirnya pada 1971, Pierre Gruno membintangi film Insan Kesepian.
Lebih dari 20 film layar lebar dibintangi Pierre Gruno. Terakhir Pierre Gruno berperan sebagai Herman Fuadi di film Temen Kondangan (2020).
Dua film Pierre Gruno pun berhasil go international, di antaranya The Raid dan The Witness. Dengan prestasi tersebut, Pierre Gruno mengaku tak sia-sia mengorbankan waktunya syuting selama empat bulan lamanya.
Sedangkan dunia sinetron baru dijajal Pierre Gruno pada 1995 melalui judul "Cinta Dalam Misteri". Belakangan Pierre Gruno lebih aktif membintangi sinetron maupun web series.
Selain menjadi aktor, Pierre Gruno juga menjadi guru akting. Ia tercatat sebagai pengajar di lembaga pendidikan nonformal Duta Bangsa.
3. Keluarga Pierre Gruno
Pierre Gruno telah menikah dua kali. Pernikahan pertama Pierre Gruno dengan Anna Maria Lukas dianugerahi dua anak, Jeremy Hamid dan aktris Anneke Gruno.
Berita Terkait
-
Sakit Pinggangnya Kambuh di Penjara, Pierre Gruno Dapat Perlakuan Spesial dari Tahanan Lain
-
Pierre Gruno Masih Tak Terima Masuk Penjara Gegara Kasus Penganiayaan: Banci Lo, Lapor Polisi
-
Pierre Gruno Sebut Sisi Premanisme-nya 'Kambuh' di Dalam Bui: Gak Mau Mukulin Orang Lagi
-
Pierre Gruno Ungkap Alasan Lakukan Pemukulan Hingga Dirinya Masuk Penjara: Terpancing Ekspresi Sinis Korban
-
Putri Ariani Goyang Istana Negara dengan Lagu Rungkad, Tyas Mirasih Gelar Pengajian Jelang Nikah
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV