Suara.com - Beberapa artis ini memilih tinggal di Yogyakarta ketimbang tinggal di Jakarta. Beragam alasan mereka ungkap mengapa memilih tinggal di Yogyakarta.
Salah satunya mereka lebih nyaman tinggal di daerah ketimbang di ibu kota. Sebut saja Zaskia Adya Mecca bersama suaminya yang memilih kota Yogyakarta sebagai tempat tinggal.
Lantas siapa saja artis yang tinggal di Yogyakarta? Berikut ulasannya.
1. Zaskia Adya Mecca
Usai menikah pada 2009 silam, Zaskia Adya Mecca memutuskan untuk tinggal di Yogyakarta bersama sang suami, Hanung Bramantyo. Kini, mereka telah dikaruniai lima anak dan masih betah tinggal di kota wisata tersebut.
Keluarga besar Zaskia Adya Mecca diketahui tinggal di rumah yang tak begitu mewah namun nyaman. Ada pendopo multifungsi yang dijadikan sebagai tempat unuk berkumpul sekaligus ibadah.
Bukan rahasia lagi jika Akhdiyat Duta Modjo atau Duta Sheila On 7 merupakan artis yang berasal dari Yogyakarta. Bahkan setelah menikahi Adelia Lontoh, Duta pun memilih untuk menetap di kota kelahirannya tersebut.
Meski memiliki jadwal manggung yang padat di berbagai penjuru Tanah Air, Duta merasa lebih nyaman tinggal di Yogyakarta. Hunian yang ditinggali Duta bersama keluarga juga terkesan sederhana.
Baca Juga: Ahmad Dhani Ribut Hak Cipta, Duta Sheila On 7 Minta Penikmat Musik Tak Usah Ikut Pusing
3. Eross Sheila On 7
Selain Duta, Eross Chandra juga tinggal di hunian yang nyaman di Yogyakarta. Gitaris Sheila On 7 tersebut menetap di rumah yang sederhana namun luas bersama istri dan anaknya.
Sebagai musisi, Eross Chandra melengkapi rumahnya dengan studio musik. Tempat tinggal Eross bertema vintage dengan nuansa kayu.
4. Rio Febrian
Rio Febrian juga tinggal di Yogyakarta bersama sang istri, Sabria Kono dan kedua anaknya. Alasan sang penyanyi tinggal di sana karena merasa lebih nyaman daripada di ibukota.
Tempat tinggal Rio Febrian berada di daerah Mlati, Sleman. Pelantun Jenuh ini juga menjalankan sejumlah bisnis seperti penginapan dan kafe.
Berita Terkait
-
Literasi di Atas Roda: Kisah Sutopo dan Becak Listrik Pustakanya
-
Ze Valente Tembus 100 Laga BRI Super League Siap Bawa PSIM Yogyakarta Bertahan di Papan Atas
-
Polisi Kejar Otak Love Scamming dari Cina, Jaringan Lampung Ikut Dibidik
-
Hampir Setahun Beroperasi, Love Scamming di Jogja Ditaksir Raup Puluhan Miliar Tiap Bulan
-
Polisi Bongkar Praktik 'Love Scamming' di Sleman, Korban di Luar Negeri Dijebak Pakai Konten Porno
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH