Suara.com - Aktris cantik Davina Karamoy belum lama ini berulang tahun. Pemain film populer berjudul Ipar adalah Maut ini baru genap berusia 22 tahun.
Davina Karamoy lahir pada 17 Agustus 2002. Pesta ulang tahunnya yang digelar baru-baru ini berlangsung meriah.
Pada pesta ulang tahunnya yang ke-22, Davina Karamoy tampil memukau dalam balutan dress nuansa ungu. Rambutnya disanggul dan makeupnya tampak flawless.
Dari beberapa foto dan video yang diunggah di Instagram Story, ultah Davina Karamoy tampak dihadiri keluarganya. Ini termasuk kakak dan adik kembarnya yang tampil tak kalah menawan.
Beberapa rekan artis juga hadir di pesta ultah Davina Karamoy. Salah satunya adalah aktris cantik Alice Norin yang disebut sangat mirip dengannya.
Alice Norin tampak berpose dengan Davina Karamoy di pesta ultahnya. Dengan latar belakang dekorasi cemerlang berwarna ungu, keduanya terlihat begitu mirip.
"Menyalaaaa Pak Junaedi 2. Happy Birthday my twin. Sehat selalu ya dek, much happiness and success for you!" tulis Alice Norin pada postingan Instagram kemarin, Kamis (22/8/2024).
Momen ultah Davina Karamoy yang dihadiri Alice Norin ini langsung curi atensi. Lagi-lagi netizen salfok betapa mirip keduanya dan bahkan dibilang kembar.
Baca Juga: Sebelum Mualaf, Davina Karamoy Alami Hal Tak Biasa Saat Wudhu: Aku Kotor...
"Kenapa kalian mirip," kata seorang netizen. Alice Norin membalas komentar itu. "Kembar ketemu gede," ujarnya.
Komentar lain menyebut. "Pinang dibelah dua."
"Baru ini liat artis benar-benar kayak kembar identik," ujar netizen.
"OMG twins," ucap warganet.
"Pas senyum emang kayak kakak adek beneran ih," netizen lain ikutan salfok.
"Makin tambah mirip," celetuk yang lainnya.
Berita Terkait
-
Davina Karamoy Tampil Anggun Berhijab Saat Ikut Kajian: Pesona Cewek Mualaf
-
Hanung Bramantyo Tiru Adegan Ipar Adalah Maut dengan Davina Karamoy, Langsung Ditegur Istri
-
Tunjukkan Bukti Hidung Bengkok, Alice Norin Tegas Bantah Isu Operasi Plastik
-
7 Adu Gaya Alice Norin vs Davina Karamoy, Bertemu Setelah Dikira Kakak Adik
-
Hanung Bramantyo Mesra dengan Davina Karamoy, Zaskia Adya Mecca: Apa-apaan Ini?
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
-
Luna Maya Ziarah ke Makam Suzzanna, Bawa Misi Khusus untuk Lebaran 2026
-
Josh Groban Kembali ke Indonesia Usai Satu Dekade, Raisa Jadi Tamu Spesial
-
Targetkan Menikah Tahun Ini Tapi Belum Punya Calon, Fuji: Kayaknya Cowok Trauma Sama Aku
-
Review Film The 355: Aksi Glamor Para Mata-Mata Dunia, Malam Ini di Trans TV
-
Dua Kali Tembus Belgia, Whisnu Santika Pertegas Posisi DJ Indonesia di Panggung Internasional
-
Bertabur Bintang Top, Adu Kuat Lineup Korea 2026 Netflix vs Disney Plus
-
Sinopsis The Wonderfools, Segera di Netflix Tampilkan Park Eun Bin dan Cha Eun Woo
-
Sama-Sama Jadi Tersangka, Richard Lee dan Doktif 'Lomba' Sakit
-
Wirda Mansur Beri Kode Segera Nikah, Siapa Calon Suaminya?